Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Semen Padang Akhiri Kerja Sama dengan Nilmaizar

Kompas.com - 04/10/2017, 18:54 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Manajemen PT Kabau Sirah Semen Padang (KSSP) dan Nilmaizar bersepakat mengakhiri kerja sama.

Dengan demikian, Nilmaizar tidak lagi menjabat sebagai pelatih kepala di sisa laga Liga 1.

CEO PT KSSP, Iskandar Z Lubis, mengatakan, hal ini didasari dari penampilan yang tidak maksimal dari tim Semen Padang FC pada laga-laga terakhir.

Untuk sementara, manajemen menyerahkan posisi pelatih sementara kepada asisten pelatih, Delfi Adri, dibantu oleh Zulkarnain Zakaria dan Dino Sefrianto, serta Suhatman Imam selaku penasihat teknis.

Iskandar menambahkan, dengan adanya perubahan ini, diharapkan Semen Padang dapat mendapatkan warna baru dalam permainan.

Menurut dia, dengan kondisi tim yang kurang baik di klasemen, manajemen akan terus melakukan perubahan-perubahan agar tim bisa tampil lebih maksimal.

"Kami mengucapkan terima kasih kepada coach Nil, yang sudah bersama kami selama ini," ujar Iskandar.

Di samping itu, Kepala Departemen KSU PT Semen Padang ini juga berharap pada laga kandang Jumat depan, suporter dapat kembali memenuhi Stadion H Agus Salim, Padang.

Hal ini bertujuan untuk terus memberikan dukungan bagi tim pada saat masa-masa sulit agar dapat terus bersemangat.

Bahkan, saat ini, manajemen juga telah mengambil langkah lainnya agar stadion kembali penuh.

Langkah tersebut adalah dengan menurunkan harga tiket pertandingan Semen Padang vs Madura United. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com