Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Wow! PSG Siap Bayar Ronaldo Rp 5,4 Miliar Per Minggu

Kompas.com - 25/11/2015, 23:01 WIB
KOMPAS.com — Rumor mengenai ketertarikan Paris Saint-Germain terhadap Cristiano Ronaldo tak kunjung reda. Bahkan, muncul kabar terbaru bahwa PSG siap membayar penyerang Real Madrid itu dengan harga yang sangat fantastis jika dia hengkang dari Santiago Bernabeu.

Ya, seperti dikutip dari Football Espana, Rabu (25/11/2015), raksasa Ligue 1 tersebut akan membayar Ronaldo 18 juta euro (sekitar Rp 261,377 miliar) per tahun. Sebuah harga yang nyaris takkan pernah bisa diraih pemain lain.

Jika dirinci lebih detail, Ronaldo akan menerima sekitar Rp 21,78 miliar dalam sebulan, atau Rp 5,44 miliar per minggu. Wow!

Sport mengklaim, PSG belum menyerah mendapatkan jasa mantan bintang Manchester United ini. Padahal, agen Ronaldo, Jorge Mendes, baru-baru ini sudah menegaskan bahwa kliennya tidak akan meninggalkan Bernabeu karena ingin pensiun di klub raksasa La Liga tersebut.

Ronaldo dinilai sebagai sosok yang paling tepat untuk menggantikan Zlatan Ibrahimovic. Karena itu, juara Ligue 1 tersebut bersedia membayarnya dengan harga yang "gila", jauh melebihi apa yang diterima Ibrahimovic.

Ibra saat ini mendapatkan 15 juta euro (sekitar Rp 217,728 miliar) per musim. Jika Ronaldo jadi pindah ke Parc des Princes, maka dia akan mengalahkan bayaran striker asal Swedia tersebut. Nilai 18 juta euro itu pun akan menjadi tawaran tertinggi bagi Ronaldo.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com