Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Timnas Inggris Biasakan Cuaca Panas Brasil

Kompas.com - 22/05/2014, 15:26 WIB
KOMPAS.com — Cuaca panas di Brasil bakal menjadi masalah untuk tim-tim Eropa saat melakoni pertandingan pada Piala Dunia 2014 mendatang.

Sebagai antisipasi, tim Inggris menjalani latihan dengan mengenakan baju berlapis-lapis agar terbiasa dengan cuaca panas dan kelembaban udara di Brasil.

Mulai Rabu (21/5/2014), para pemain asuhan Roy Hodgson ini menggunakan beberapa lapis pakaian sekaligus, seperti t-shirt, kaus olahraga, dan kaus tanpa lengan.

"Ini adalah tentang belajar untuk nyaman dalam kondisi yang tidak nyaman," kata Hodson.

Sejumlah bantalan juga ditempelkan di tubuh mereka sebagai bagian dari tes keringat. Pakar dari Universitas Loughborough, Inggris, turut membantu memonitor latihan timnas Inggris yang dilakukan di Portugal.

"Kami melihat bagaimana mereka berkeringat, bagaimana mereka bisa pulih, dan apa yang kami bisa lakukan untuk membantunya," kata Hodgson.

Inggris akan menghadapi Italia dalam pertandingan perdananya pada Piala Dunia di kota Manaus pada 14 Juni mendatang.

Suhu di Manaus bisa mencapai 30 derajat celsius dengan tingkat kelembaban 80 persen pada bulan Juni nanti. Sementara itu, suhu di pusat pelatihan timnas Inggris pada Rabu kemarin berkisar 15 derajat celsius.

"Kami mulai (latihan) pada hari pertama dengan membuat mereka memakai perlengkapan ekstra sebagai pemanasan dan kemudian kami akan lebih tingkatkan (latihan)," jelas Hodgson seperti dikutip dari BBC.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com