Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Demi Cavani, PSG Tawar Rp 513 Miliar Plus Ibrahimovic

Kompas.com - 04/07/2013, 21:23 WIB
Aloysius Gonsaga AE

Penulis

KOMPAS.com - Kabar bahwa Paris Saint-Germain sangat serius memburu tanda tangan Edinson Cavani terus beredar kencang. Menurut La Repubblica, seperti dikutip dari Football Italia, Kamis (4/7/2013), PSG siap menggelontorkan dana 40 juta euro (sekitar Rp 513,351 miliar) plus Zlatan Ibrahimovic.

Striker Napoli tersebut memang menjadi buah bibir selama bursa transfer musim panas ini. Pasalnya, top skor Serie-A musim lalu itu menjadi incaran sejumlah klub elite Eropa, di mana Chelsea dan Real Madrid pun sangat serius meminangnya.

Sejumlah laporan pada awal pekan ini menyebutkan bahwa agen Cavani sudah bertemu dengan direktur olahraga juara Ligue 1 tersebut, Leonardo. Mereka membicarakan potensi terjadinya transfer striker berusia 26 tahun asal Uruguay itu.

Akan tetapi, suratkabar yang bermarkas di Madrid, AS, mengatakan bahwa Cavani sudah di ambing kesepakatan dengan Chelsea. Itu artinya, Cavani akan segera mendarat di Stamford Bridge.

Namun, di saat belum ada konfirmasi mengenai semua kabar itu, La Repubblica menyodorkan berita ini. Laurent Blanc, yang ditunjuk sebagai pengganti Carlo Ancelotti yang pindah ke Madrid, siap melepas Ibrahimovic, sebagai bagian dari transfer demi menggenapi harga pembelian kontrak Cavani.

Sebelumnya, Presiden Napoli Aurelio De Laurentiis sudah menegaskan bahwa Cavani takkan dilepas jika penawan kurang dari 63 juta euro, yang merupakan buyout clause sang pemain.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ronaldinho Kritik Skuad Brasil, Tim Terburuk di Copa America 2024

Ronaldinho Kritik Skuad Brasil, Tim Terburuk di Copa America 2024

Internasional
Pendekatan Como Dihiraukan Klub, Ali Jasim Luapkan Kekecewaan

Pendekatan Como Dihiraukan Klub, Ali Jasim Luapkan Kekecewaan

Liga Italia
Jadwal Euro 2024 Malam ini: Belanda dan Inggris Akan Turun

Jadwal Euro 2024 Malam ini: Belanda dan Inggris Akan Turun

Internasional
Hasil Jeka Saragih Vs Westin Wilson, Kekalahan Perdana Jeka di UFC

Hasil Jeka Saragih Vs Westin Wilson, Kekalahan Perdana Jeka di UFC

Sports
Spalletti: Italia Unggul Berkat Tim, Bukan Karena Satu Pemain

Spalletti: Italia Unggul Berkat Tim, Bukan Karena Satu Pemain

Internasional
Timnas Italia Cetak Sejarah, Jorginho dan Chiesa Senang Lewati Kejutan

Timnas Italia Cetak Sejarah, Jorginho dan Chiesa Senang Lewati Kejutan

Internasional
Messi Terpesona Talenta Inter: Masa Kini dan Masa Depan Argentina

Messi Terpesona Talenta Inter: Masa Kini dan Masa Depan Argentina

Internasional
Klasemen Grup B Piala Eropa 2024 Setelah Spanyol dan Italia Menang

Klasemen Grup B Piala Eropa 2024 Setelah Spanyol dan Italia Menang

Internasional
Hasil Italia Vs Albania: Gol Tercepat Euro, Barella Lewati Totti, Tripoin Azzurri

Hasil Italia Vs Albania: Gol Tercepat Euro, Barella Lewati Totti, Tripoin Azzurri

Internasional
Alvaro Morata Masuk Jajaran Elite Pencetak Gol Piala Eropa, Siap untuk Italia

Alvaro Morata Masuk Jajaran Elite Pencetak Gol Piala Eropa, Siap untuk Italia

Internasional
Serba-serbi Catatan Bersejarah Lamine Yamal di Piala Eropa

Serba-serbi Catatan Bersejarah Lamine Yamal di Piala Eropa

Liga Spanyol
Spanyol Vs Kroasia, Kabar Terkini Cedera Alvaro Morata dan Rodri

Spanyol Vs Kroasia, Kabar Terkini Cedera Alvaro Morata dan Rodri

Internasional
Italia Vs Albania: Azzurri Jebol dalam 23 Detik, Gol Tercepat Euro Lahir

Italia Vs Albania: Azzurri Jebol dalam 23 Detik, Gol Tercepat Euro Lahir

Internasional
Hasil Spanyol Vs Kroasia: Sejarah Lamine Yamal, La Roja Menang 3-0

Hasil Spanyol Vs Kroasia: Sejarah Lamine Yamal, La Roja Menang 3-0

Internasional
Link Live Streaming Italia Vs Albania, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Italia Vs Albania, Kickoff 02.00 WIB

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com