Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Real Madrid Luncurkan Situs Resmi Berbahasa Indonesia

Kompas.com - 07/02/2012, 09:46 WIB

MADRID, KOMPAS.com — Klub raksasa Spanyol, Real Madrid, meluncurkan situs resminya dalam bahasa Indonesia (http://www.realmadrid.co.id).

Laman ini merupakan versi kelima situs resmi Real Madrid setelah versi bahasa Spanyol, Inggris, Arab, dan Jepang. Langkah itu sebagai bagian upaya Real Madrid memperkokoh merek dan melebarkan jaringan fans mereka di luar Spanyol.

Indonesia, negara berpenduduk terbesar keempat di dunia (240 juta), dipandang sebagai potensi besar yang tidak bisa dilewatkan. Untuk mengelola situs resmi berbahasa Indonesia itu, Real Madrid menggandeng perusahaan media Mahaka Media.

Seperti pada empat versi sebelumnya, situs Real Madrid berbahasa Indonesia tersebut akan memuat berita seputar aktivitas klub, informasi pertandingan beserta hasil, video wawancara pemain, jumpa pers, pernyataan pers, data pertandingan, foto-foto pemain Real Madrid sekarang ataupun legenda mereka, dan lain-lain.

"Kesepakatan dengan Mahaka Media ini memperluas ekspansi brand dan basis suporter kami di luar Spanyol," kata Pedro Duarte, Manajer New Media Real Madrid. "Kami secara khusus terpacu memberi audiens yang luas dan beragam berupa akses ke situs Real Madrid."

Presiden Direktur Mahaka Media Adrian Syarkawi mengatakan, "Sepak bola olahraga paling populer di Indonesia dan salah satu olahraga universal yang menyatukan seluruh fans di dunia. Kesepakatan ini akan membuat kami bisa menyampaikan sisi terbaik Real Madrid kepada fans Indonesia. Kami yakin Real Madrid punya banyak hal yang bisa disampaikan kepada fans loyal mereka di sini."

"Media online berkembang pesat di Indonesia dan kehormatan bagi kami bisa mendekatkan Real Madrid kepada fans mereka," tutur Susie Hatadji, Direktur New Media Mahaka Media. 

Sumber: www.realmadrid.com

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Borneo FC Siap Balas Dendam demi Kawinkan Gelar Liga 1 2023-2024

Borneo FC Siap Balas Dendam demi Kawinkan Gelar Liga 1 2023-2024

Liga Indonesia
Jelang Dortmund vs Real Madrid, Perut Niklas Sule Membuncit

Jelang Dortmund vs Real Madrid, Perut Niklas Sule Membuncit

Liga Champions
Penambahan Skuad Copa America 2024, Alejandro Garnacho Diuntungkan

Penambahan Skuad Copa America 2024, Alejandro Garnacho Diuntungkan

Internasional
Man City Vs West Ham: Guardiola Terbayang Drama 2022

Man City Vs West Ham: Guardiola Terbayang Drama 2022

Liga Inggris
Liverpool Vs Wolves: Tugas Terakhir Klopp, Selamat Tinggal yang Berat...

Liverpool Vs Wolves: Tugas Terakhir Klopp, Selamat Tinggal yang Berat...

Liga Inggris
Arsenal Vs Everton: Saat Arteta Berharap Bantuan Moyes dan West Ham...

Arsenal Vs Everton: Saat Arteta Berharap Bantuan Moyes dan West Ham...

Liga Inggris
Man City Vs West Ham: Pasukan Guardiola Tiap Detik Harus Sempurna

Man City Vs West Ham: Pasukan Guardiola Tiap Detik Harus Sempurna

Liga Inggris
Persib Vs Bali United: Teco Nyaman, Tak Lagi Main di Lapangan Latihan

Persib Vs Bali United: Teco Nyaman, Tak Lagi Main di Lapangan Latihan

Liga Indonesia
Como 1907 Proyek “1 Miliar Dollar”, Bos Hartono Tak Kejar Gengsi

Como 1907 Proyek “1 Miliar Dollar”, Bos Hartono Tak Kejar Gengsi

Liga Italia
Kevin Sanjaya Pensiun, Kesedihan Besar Oma Gill, Minions Akan Dirindukan

Kevin Sanjaya Pensiun, Kesedihan Besar Oma Gill, Minions Akan Dirindukan

Badminton
Timnas Indonesia Vs Irak: Kick Off Berubah, Permintaan dari Shin Tae-yong

Timnas Indonesia Vs Irak: Kick Off Berubah, Permintaan dari Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Kronologi Hari Terakhir Allegri di Juventus: Pimpin Latihan Pagi, Sore Dipecat

Kronologi Hari Terakhir Allegri di Juventus: Pimpin Latihan Pagi, Sore Dipecat

Liga Italia
Ketum PSSI soal Elkan Baggott: Tak Mau Menghakimi, Yakin Nasionalisme Masih Ada

Ketum PSSI soal Elkan Baggott: Tak Mau Menghakimi, Yakin Nasionalisme Masih Ada

Timnas Indonesia
Como Promosi ke Serie A, Fabregas Tepati Janji Bawa Skuad Liburan

Como Promosi ke Serie A, Fabregas Tepati Janji Bawa Skuad Liburan

Liga Italia
Jadwal Thailand Open 2024, Dua Wakil Indonesia Berburu Tiket Final

Jadwal Thailand Open 2024, Dua Wakil Indonesia Berburu Tiket Final

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com