Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Milan Dekati Bek Marseille

Kompas.com - 23/04/2011, 06:30 WIB

MARSEILLE, KOMPAS.com — Direktur Olahraga Olympique Marseille, Jose Anigo, membeberkan bahwa AC Milan tengah mendekati beknya, Taye Taiwo. Meski demikian, Anigo belum bisa memastikan apakah Taiwo akan menerima tawaran Milan atau tidak.

Taiwo memang jadi salah satu incaran Milan dalam beberapa bulan terakhir. Bahkan, menurut Il Corriere dello Sport, Taiwo dan Milan hampir mendekati kata sepakat saat ini. Kontraknya yang akan segera berakhir pada musim ini dan juga kepemilikan paspor Eropa oleh Taiwo menjadi keuntungan Milan dalam transfer ini. Marseille sendiri terkesan menyerah dan merelakan pemain asal Nigeria itu keluar dari Stadion Velodrome.

"Taye sudah bermain untuk kami selama enam tahun dan kami telah memberikannya penawaran terbaik. Tapi, dia telah memilih untuk bermain di liga lain dan mendapatkan (tawaran) yang lebih," kata Anigo kepada Radio Monte Carlo.

"Saya ingin membeberkan kepada Anda bahwa dia sudah melakukan kontak dengan Milan. Saya tak tahu apakah ia akan menyetujui (tawaran Milan), tapi ini menjadi rencana yang sempurna baginya," sambungnya.

Milan memang tengah melakukan "penghijauan" di lini belakangnya. Sebelumnya,  "I Rossoneri" sudah merekrut Dadic Vila dan Urby Emmanuelson. Nantinya, para pemain muda ini akan menggantikan posisi bek veteran Milan, seperti Alessandro Nesta, Gianluca Zambrotta, Mario Yepes, Marek Jankulovski, dan Massimo Oddo.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Reaksi Media Korsel: 'Magis Shin Tae-yong' dan 'Tragedi di Doha'

Reaksi Media Korsel: "Magis Shin Tae-yong" dan "Tragedi di Doha"

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun 'Menari'...

Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun "Menari"...

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com