Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Klasemen Liga Spanyol: Barcelona Kian Dekat ke Tangga Juara, Real Madrid Dapat Ancaman Atletico

KOMPAS.com - Barcelona semakin dekat menuju gelar Liga Spanyol 2022-2023 seusai meraih kemenangan atas Osasuna. 

Laga Barcelona vs Osasuna pada rangkaian pekan ke-33 Liga Spanyol 2022-2023 di Stadion Camp Nou, Rabu (3/5/2023) berujung 1-0. 

Barcelona meraih kemenangan berkat gol semata wayang yang dicetak oleh Jordi Alba pada menit ke-85. 

Hasil tersebut membuat Barcelona tak tersentuh di puncak klasemen Liga Spanyol dengan perolehan 82 poin.

Sementara itu, Real Madrid menelan kekalahan saat bertamu ke markas Real Sociedad. Karim Benzema dkk takluk 0-2.

Gawang Real Madrid kebobolan dua gol melalui aksi Takefusa Kubo (47') dan Ander Barrenetxea (85'). 

Kekalahan dari Real Sociedad membuat Real Madrid tetap berada di peringkat kedua klasemen dengan 68 poin.

Melihat situasi klasemen, Barcelona bisa mengunci gelar juara Liga Spanyol jika mengalahkan Espanyol pada Senin (15/5/2023) dini hari WIB. 

Kemenangan atas Espanyol nantinya akan membuat Barcelona mengoleksi 85 poin dan tak bisa lagi terkejar meski Real Madrid memenangi lima laga tersisa. 

Real Madrid tak hanya terancam gagal membendung Barca juara LaLiga Spanyol 2022-23. Los Blancos pun terancam turun ke peringkat ketiga.

Sebab, saat ini mereka hanya unggul dua angka atas rival sekota, Atletico Madrid, yang belum memainkan laga pekan ke-33.

Andai Atletico menang atas Cadiz pada Kamis (4/5) dini hari WIB, El Real dipastikan turun ke peringkat ketiga.

Klasemen Liga Spanyol

https://bola.kompas.com/read/2023/05/03/05502118/klasemen-liga-spanyol-barcelona-kian-dekat-ke-tangga-juara-real-madrid-dapat

Terkini Lainnya

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads

Copyright 2008 - 2023 PT. Kompas Cyber Media (Kompas Gramedia Digital Group). All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke