Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Hasil Undian Liga Europa, Man United Bersua Sevilla

KOMPAS.com - Hasil undian Liga Europa mempertemukan Manchester United dengan Sevilla dan reka ulang UEFA Conference League musim lalu di mana Feyenoord akan melawan AS Roma.

Undian perempat final Liga Europa dilakukan pada Jumat (17/3/2023) malam WIB.

Manchester United merupakan satu-satunya tim Premier League yang tersisa di Liga Europa setelah Arsenal kalah adu penalti dari Sporting CP.

Marcus Rashford cs kini akan menghadapi wakil Spanyol lagi setelah bersua Real Sociedad dan Real Betis pada babak-babak sebelumnya.

Sevilla akan menjadi rintangan Setan Merah di babak perempat ini.

Man United belum pernah menang dalam sebuah laga kompetitif melawan Sevilla sebelum ini.

Jika berhasil melewati tantangan Sevilla, Man United bakal bersua pemenang laga Juventus vs Sporting CP di semifinal.

Hasil undian perempat final Liga Europa:

  • Man United (Inggris) vs Sevilla (Spanyol)
  • Juventus (Italia) vs Sporting CP (Portugal)
  • Bayer Leverkusen (Jerman) vs Union Saint-Gilloise (Belgia)
  • Feyenoord (Belanda) vs Roma (Italia)

Jadwal laga-laga perempat final adalah 13 April dan 20 April 2023.

Hasil Drawing Semifinal Liga Europa

  • Juventus/Sporting CP vs Man United/Sevilla
  • Feyenord/Roma vs Leverkusen/Union SG

Jadwal semifinal Lgia Europa pada 11 Mei dan 18 Mei 2023.

Tim-tim yang akan bertindak sebagai tim kandang di laga final adalah Juventus, Sporting CP, Man United, atau Sevilla.

Final Liga Europa dijadwalkan di Puskas Arena (Budapest) pada 31 Mei 2023.

https://bola.kompas.com/read/2023/03/17/19203218/hasil-undian-liga-europa-man-united-bersua-sevilla

Terkini Lainnya

Daftar Tim Promosi Liga Inggris, Southampton Pelengkap Premier League 2024-2025

Daftar Tim Promosi Liga Inggris, Southampton Pelengkap Premier League 2024-2025

Liga Inggris
Marotta Ungkap Isu di Perpanjangan Kontrak Lautaro Martinez

Marotta Ungkap Isu di Perpanjangan Kontrak Lautaro Martinez

Liga Italia
Hasil Persib Vs Madura United 3-0, Hodak: Bagus, tapi Belum Selesai...

Hasil Persib Vs Madura United 3-0, Hodak: Bagus, tapi Belum Selesai...

Liga Indonesia
Hasil dan Klasemen Serie A: Italia Batal Kirim 6 Tim ke Liga Champions

Hasil dan Klasemen Serie A: Italia Batal Kirim 6 Tim ke Liga Champions

Liga Italia
Hasil Sevilla Vs Barcelona 1-2: Tiga Angka di Laga Pamungkas Xavi

Hasil Sevilla Vs Barcelona 1-2: Tiga Angka di Laga Pamungkas Xavi

Liga Spanyol
Southampton Kembali ke Premier League, Pembuktian Pelatih 'Tidak Seksi'

Southampton Kembali ke Premier League, Pembuktian Pelatih "Tidak Seksi"

Liga Inggris
Pratama Arhan Debut di Suwon FC, Mentas 3 Menit, Kena Kartu Merah

Pratama Arhan Debut di Suwon FC, Mentas 3 Menit, Kena Kartu Merah

Internasional
Southampton Promosi ke Premier League, Libas Leeds di Final Play-off

Southampton Promosi ke Premier League, Libas Leeds di Final Play-off

Liga Inggris
Bonucci Ucap Selamat Tinggal kepada Sepak Bola

Bonucci Ucap Selamat Tinggal kepada Sepak Bola

Liga Italia
Mbappe Tak Tergantikan di PSG, Enrique Butuh 6 Rekrutan Baru

Mbappe Tak Tergantikan di PSG, Enrique Butuh 6 Rekrutan Baru

Liga Lain
Jadwal Leg 2 Final Liga 1 Madura United Vs Persib: Modal Apik Maung

Jadwal Leg 2 Final Liga 1 Madura United Vs Persib: Modal Apik Maung

Liga Indonesia
Top Skor Liga 1, David da Silva Mantap di Puncak Usai Bobol Madura United

Top Skor Liga 1, David da Silva Mantap di Puncak Usai Bobol Madura United

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Madura United 3-0: Da Silva 'Sakti', Maung Pesta

Hasil Persib Vs Madura United 3-0: Da Silva "Sakti", Maung Pesta

Liga Indonesia
Klasemen MotoGP 2024 Usai GP Catalunya 2024: Bagnaia Tempel Jorge Martin

Klasemen MotoGP 2024 Usai GP Catalunya 2024: Bagnaia Tempel Jorge Martin

Motogp
Malaysia Masters 2024: Rinov/Pitha Lawan 'Om' Sendiri, Modal Olimpiade

Malaysia Masters 2024: Rinov/Pitha Lawan "Om" Sendiri, Modal Olimpiade

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke