Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Witan Bakal Jadi Penonton di Laga Persija Vs RANS Nusantara FC

Laga Persija Vs Rans akan digelar di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jumat (3/2/2023) pukul 15.00 WIB.

"Witan akan melakukan tes medis dan membereskan beberapa urusan administrasi,” kata pelatih Persija, Thomas Doll, seperti dikutip dari situs resmi Persija, Jumat (3/2/2023).

Witan resmi direkrut Persija pada Selasa (31/1/2023) kemarin.

Pemain asal Palu tersebut akan memperkuat Macan Kemayoran selama 3,5 tahun atau 42 bulan ke depan.

Saat ini, Witan sudah berada di Indonesia telah dia tiba pada Kamis (2/2/2023).

Sesampainya di Terminal 3 Soetta, gelombang sambutan hadir menyambut pemain kelahiran Palu, 8 Oktober 2001 itu. Puluhan suporter setia Persija, the Jakmania, menjadi saksi hadirnya Witan di Jakarta.

Mereka pun berkesempatan memberikan dukungan langsung kepada pemain berjulukan Baby Shark tersebut. Tak hanya itu, Witan pun diburu untuk berforo bareng.

Meski lelah usai perjalanan jauh, Witan justru sangat antusias dengan sambutan istimewa tersebut. Ia pun tak sabar berjuang untuk Persija dalam balutan dukungan luar biasa dari Jakmania.

Witan pun harus bersabar karena tidak bisa segera melakoni debut saat Persija menjamu RANS.

Namun, Witan dijadwalkan tetap hadir di Patriot untuk menyapa suporter yang datang langsung di stadion.

“Gua Witan Sulaeman, tunggu gua di Stadion,” tuturnya.

https://bola.kompas.com/read/2023/02/03/07400078/witan-bakal-jadi-penonton-di-laga-persija-vs-rans-nusantara-fc

Terkini Lainnya

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Internasional
Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Internasional
VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Badminton
Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Badminton
Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Badminton
'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke