Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

BERITA FOTO - Aksi Ketajaman Skuad Madura United di Liga 1 2022

Delapan gol Madura United dicetak oleh Ricky Ariansyah (21’), tiga gol dari Lulinha (22’, 51’, 87’), Beto Goncalves (31’), Malik Risaldi (45’), gol bunuh diri dari M Lutfi Kamal (48’), dan ditutup oleh Pedro Henrique.

Kemenangan ini pun membawa tim kebanggaan warga Madura itu mengamankan puncak klasemen sementara dengan keunggulan 8 gol.

Hal itu Sekaligus menambah daftar sejarah kemenangan dengan margin gol terbanyak di sepanjang pelaksanaan Liga 1.

Ini menjadi laga aksi mematikan sentuhan-sentuhan akhir dari pemain asuhan pelatih Fabio Lefundes itu.

Semua gol Madura United berasal dari akurasi penyelesaian akhir yang mengesankan.

Gol pertama dari Ricky Ariansyah (21’) dan gol ketujuh dari Lulinha (87’) dicetak melalui tendangan spekulatif dengan akurasi yang baik.

Gol kedua Lulinha (22’), ketiga Beto Goncalves (31’), keempat Malik Risaldi (45’), keenam Lulinha (51’) berasal dari umpan-umpan terukur yang diselesaikan dengan sentuhan akhir yang dingin.

Slamet Nurcahyo dkk tercatat melesakkan 18 kali tembakan, 11 mengarah ke gawang dan delapan diantaranya berbuah gol.

Artinya, tendangan Madura United hanya tujuh kali yang meleset dari gawang dan hanya dua ke arah gawang yang gagal dimaksimalkan menjadi gol.

Akurasi tembakan Madura United mencapai 68,75 persen.

Akhir pertandingan, Madura United pun menikmati hasil kerja keras bersama pendukungnya dengan bertengger di puncak klasemen sementara Liga 1 2022-2023.

https://bola.kompas.com/read/2022/07/24/16450038/berita-foto-aksi-ketajaman-skuad-madura-united-di-liga-1-2022

Terkini Lainnya

Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

Timnas Indonesia
Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Motogp
Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Timnas Indonesia
Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Liga Italia
Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik 'Gila' Uzbekistan

Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik "Gila" Uzbekistan

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Liga Indonesia
Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Timnas Indonesia
Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Timnas Indonesia
3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Timnas Indonesia
Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Timnas Indonesia
Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke