Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Clean Sheet di Fase Grup Euro 2020, Inggris Kini Sejajar Jerman dan Italia

KOMPAS.com - Timnas Inggris sukses mengukir sejarah dengan menorehkan clean sheet pada fase grup Piala Eropa alias Euro 2020.

Hasil pertandingan Republik Ceko vs Inggris memastikan pasukan The Three Lions lolos ke babak 16 besar Euro 2020 sebagai juara Grup D.

Bertanding di Stadion Wembley, Selasa (22/6/2021) atau Rabu (23/6/2021) dini hari WIB, Inggris menang dengan skor 1-0 atas Republik Ceko.

Gol kemenangan The Three Lions, julukan Inggris, dicetak oleh Raheem Sterling pada menit ke-12.

Ditambah kemenangan atas Republik Ceko, Inggris sukses menyegel puncak klasemen Grup D dengan mengoleksi tujuh poin dari tiga laga.

Selama mengarungi fase grup Euro 2020, Inggris memetik dua kemenangan dan satu hasil imbang.

Hebatnya, skuad asuhan Gareth Southgate itu mampu mencatatkan clean sheet di semua laga babak fase grup Euro 2020.

Pada partai pembuka, Inggris menumbangkan perlawanan Kroasia dengan skor tipis 1-0 (13/6/2021).

Satu-satunya gol kemenangan Inggris dicetak oleh Raheem Sterling pada menit ke-57.

Kini, Inggris pun sejajar dengan Jerman, Italia, dan Polandia yang juga pernah menorehkan rekor clean sheet pada fase grup Piala Eropa.

Jerman dan Italia mampu menjaga gawang mereka tanpa kebobolan di fase grup Piala Eropa sebanyak dua kali.

Jerman melakukannya di Piala Eropa 1996 dan 2016.

Adapun Italia mencatatkan nirbobol di Piala Eropa 1980 dan Euro 2020.

Sementara itu, Polandia mencatatkan rekor clean sheet pada fase grup Piala Eropa alias Euro 2016. (Guntur Aji Bayu Riyanto)

https://bola.kompas.com/read/2021/06/23/16200018/clean-sheet-di-fase-grup-euro-2020-inggris-kini-sejajar-jerman-dan-italia

Terkini Lainnya

Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Liga Italia
Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Badminton
Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Liga Inggris
Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Motogp
Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Liga Inggris
Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Badminton
Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Timnas Indonesia
Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Motogp
Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Badminton
Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke