Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Monchengladbach Sudah Gelar Latihan Perdana

BERLIN, KOMPAS.com - Klub Bundesliga 1 Borrusia Monchengladbach sudah menggelar latihan perdana.

Latihan itu berlangsung pada Selasa (4/8/2020) di kandang Monchengladbach, Stadion Borrusia Park.

Bundesliga 1 dan 2 sendiri rencananya akan memulai musim 2020-2021 pada 18 September 2020.

Sementara itu, latihan perdana Monchengladbach dilaksanakan menggunakan protokol kesehatan pencegahan meluasnya pandemi corona.

"Kami memperkenankan penonton menyaksikan latihan perdana," kata pernyataan manajemen Monchengladbach.

Namun, izin itu dilakukan dengan syarat.

"Hanya 300 fans dengan menggunakan pelindung wajah dan masker mulut yang menyaksikan latihan perdana kami," kata Monchengladbach.

Tribun berdiri

Nantinya, saat Bundesliga benar-benar bergulir, ada protokol teramat ketat yang wajib dijalankan para suporter.

Jumlah penonton pun dibatasi tak mencapai seluruh kapasitas stadion.

Hal itu terkait dengan pencegahan penyebaran virus Covod-19.

Klub-klub juga sepakat mengosongkan tribun berdiri.

"Akan lebih mudah mengatur posisi menjaga jarak antara penonton di tribun bertempat duduk," kata Bundesliga.

Ihwal minum bir, klub Borussia Dortmund yang paling tegas menerapkan aturan itu untuk musim 2020-2021 nanti.

Dortmund bahkan mengosongkan tribun berdiri yang karib disebut Tembok Kuning di Stadion Signal Iduna Park.

https://bola.kompas.com/read/2020/08/05/20580678/monchengladbach-sudah-gelar-latihan-perdana

Terkini Lainnya

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Sports
Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Timnas Indonesia
Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Liga Lain
Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Liga Italia
Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Liga Indonesia
Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Sports
Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke