Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Brighton vs Arsenal, The Gunners Dibayangi Catatan Mengkhawatirkan

Laga Brighton vs Arsenal yang termasuk dalam rangkaian pekan ke-30 Liga Inggris itu bakal berlangsung di Stadion Amex, Sabtu (20/6/2020) pukul 21.00 WIB.

Jelang melakoni laga di markas Brighton, Arsenal dibayangi catatan yang terbilang cukup mengkhawatirkan.

Klub berjuluk The Gunners itu hanya mampu memetik satu kemenangan dari lima pertemuan terakhir kontra Brighton.

Adapun empat laga lainnya berakhir dengan dua kekalahan dan dua hasil imbang.

Kemengan terakhir Arsenal atas Brighton terjadi pada putaran pertama Liga Inggris musim 2017-2018.

Kala itu, mereka mampu mengakhiri perlawanan Brighton di Stadion Emirates dengan skor 2-0 melalui sumbangan gol Nacho Monreal (16') dan Alex Iwobi (56').

Setelah kemenangan tersebut, Arsenal tampak selalu kesulitan ketika menghadapi The Seagulls, julukan Brighton.

Bahkan, pada pertemuan terakhir, Arsenal harus mengakui keunggulan Brighton dengan skor 1-2.

Kekalahan tersebut menjadi pukulan telak bagi Arsenal. Sebab, saat itu, mereka bestatus sebagai tim tuan rumah.

Rekor buruk kontra Brighton bukan satu-satunya catatan yang membayangi Arsenal.

Skuad asuhan Mikel Arteta itu juga memiliki catatan minor kala bertamu ke markas lawan.

Dari 10 laga tandang, Arsenal hanya mampu memetik satu kemenangan dan enam hasil imbang. Adapun sisanya berakhir dengan kekalahan.

Kekalahan tandang terakhir Arsenal terjadi pada beberapa hari lalu, yakni ketika mereka melawat ke Stadion Etihad, markas Manchester City.

Kala itu, Arsenal dibuat tak berdaya dan harus mengakui keunggulan tuan rumah dengan skor 0-3.

https://bola.kompas.com/read/2020/06/20/18300048/brighton-vs-arsenal-the-gunners-dibayangi-catatan-mengkhawatirkan

Terkini Lainnya

DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

Sports
Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Liga Indonesia
Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Liga Indonesia
Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Liga Indonesia
Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Timnas Indonesia
5 Momen 'Buzzer Beater' Historis di Playoff NBA

5 Momen "Buzzer Beater" Historis di Playoff NBA

Sports
Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih 'Panas' dari Sang Gajah...

Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih "Panas" dari Sang Gajah...

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Liga Indonesia
PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

Liga Champions
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke