Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Palang Pintu Everton Idolakan Rio Ferdinand dan Tiger Woods

Hal itu diungkapkan Michael Keane melalui sesi tanya jawab dilansir dari laman resmi Everton, pada Minggu (17/5/2020), waktu setempat.

Palang pintu berusia 27 tahun itu sangat mengidolakan kedua atlet olahraga tersebut.

Keane mengatakan, Ferdinand merupakan idolanya di sepak bola. Sementara Tiger Woods merupakan sosok idolanya di cabang olahraga lain.

Eks pemain Manchester United dan Burnley itu mengaku penggemar berat Tiger Woods. Bahkan ia selalu menonton olahraga golf.

"Ya saya merupakan penggemar Rio Ferdinand dan Tiger Woods," kata Michael Keane dikutip dari laman resmi Everton.

"Dalam sepak bola saya mengidolakan Rio Ferdinand. Tapi saya juga penggemar berat Tiger Woods." tambahnya.

"Saya selalu suka menonton golf dan dia adalah pemain favorit saya." pungkasnya.

Michael Keane bergabung bersama Everton sejak jendela transfer pemain musim panas 2017. Ia didatangkan dari Burnley.

Selama hampir tiga musim bersama The Toffees - julukan Everton - Keane telah tampil sebanyak 98 kali di semua kompetisi.

Dalam 98 penampilan bersama Everton, Michael Keane telah membukukan tiga gol dan tiga assist. Secara keseluruhan, ia telah mendapatkan 8.420 menit bermain.

Adapun kompetisi Premier League, kasta teratas Liga Inggris, mendapat izin dari pemerintah untuk melanjutkan kompetisi pada bulan Juni mendatang.

Liga Inggris yang sudah ditunda sejak pertengahan Maret kemungkinan akan dilanjutkan paling lambat pada 12 Juni 2020.

https://bola.kompas.com/read/2020/05/19/16400018/palang-pintu-everton-idolakan-rio-ferdinand-dan-tiger-woods

Terkini Lainnya

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke