Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Sejarah Hari Ini: Andrey Arshavin Cetak Quattrick ke Gawang Liverpool

KOMPAS.com - Hari ini 11 tahun lalu, Andrey Arshavin berhasil mengukir rekor pribadi di Premier League, kasta tertinggi Liga Inggris.

Andrey Arshavin yang membela The Gunners, julukan Arsenal, berhasil mencetak empat gol dalam satu pertandingan.

Hebatnya lagi, empat gol tersebut dicetak di markas Liverpool, Anfield.

Itu terjadi pada pertandingan Liverpool vs Arsenal di Stadion Anfield, 21 April 2009, dalam lanjutan kompetisi Liga Inggris pekan ke-33.

Saat itu, Liverpool dalam usaha untuk mengejar Manchester United di puncak klasemen Liga Inggris.

Namun, angan-angan itu tak terwujud lantaran Arshavin menjadi aktor sentral yang sukses meredam Steven Gerrard dkk berkat performa fantastisnya dengan mencetak empat gol.

Berdasarkan data Transfermarkt, ini merupakan quattrick (empat gol dalam satu pertandingan) perdana bagi Arshavin di Negeri Ratu Elizabeth tersebut.

Bermain di Anfield, Arsenal berhasil memaksa Liverpool bermain imbang 4-4.

Empat gol The Reds, julukan Liverpool, dicetak oleh Fernando Torres (49', 72') dan Yossi Benayoun (56', 90+3').

Empat gol dari Arsenal diborong oleh penyerang asal Rusia, Andrey Arshavin (36', 67', 70', 90').

Namun, pada akhir musim, Liverpool harus merelakan gelar juara Liga Inggris yang justru diraih Manchester United.

https://bola.kompas.com/read/2020/04/21/16000018/sejarah-hari-ini--andrey-arshavin-cetak-quattrick-ke-gawang-liverpool

Terkini Lainnya

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Liga Indonesia
Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Sports
Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Sports
Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Badminton
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Bawa Indonesia Balik Unggul 2-1 atas India

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Bawa Indonesia Balik Unggul 2-1 atas India

Badminton
Indonesia Vs Irak, Ketika STY Minta AFC Hormati Semua Tim dan Pemain

Indonesia Vs Irak, Ketika STY Minta AFC Hormati Semua Tim dan Pemain

Timnas Indonesia
Evaluasi Febri Hariyadi, Mulai Dapat Kesempatan Lagi di Persib

Evaluasi Febri Hariyadi, Mulai Dapat Kesempatan Lagi di Persib

Liga Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Balas Kekalahan Ginting, Indonesia 1-1 India

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Balas Kekalahan Ginting, Indonesia 1-1 India

Badminton
Irak Vs Indonesia, Alasan Shin Tae-yong Fokus Fisik dan Mental Garuda

Irak Vs Indonesia, Alasan Shin Tae-yong Fokus Fisik dan Mental Garuda

Timnas Indonesia
Rekap Persib di Regular Series, Top Assist - Menit Bermain Terbanyak 

Rekap Persib di Regular Series, Top Assist - Menit Bermain Terbanyak 

Liga Indonesia
Irak Vs Indonesia, STY Yakin kepada Rafael Struick

Irak Vs Indonesia, STY Yakin kepada Rafael Struick

Liga Indonesia
Irak Vs Indonesia: Saat STY Masih Terbayang Kekalahan di Semifinal…

Irak Vs Indonesia: Saat STY Masih Terbayang Kekalahan di Semifinal…

Timnas Indonesia
Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke