Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Ada Keuntungan yang Didapat Chelsea di Tengah Pandemi Covid-19

KOMPAS.com - Chelsea mendapatkan keuntungan di tengah penundaan Premier League akibat virus corona.

Premier League sebagai kasta tertinggi Liga Inggris ikut terkena dampak dari pandemi Covid-19.

Pada Kamis (19/3/2020), Federasi Sepak Bola Inggris (FA) bersama Premier League dan Football League (EFL) mengumumkan bahwa seluruh kompetisi Liga Inggris ditangguhkan.

Kabar terbaru, Liga Inggris akan dilanjutkan pada 30 April mendatang.

Pada saat seperti ini, ada keuntungan yang didapat oleh Chelsea.

Pendapat itu dikemukakan oleh mantan bintang Chelsea, Pat Nevin, melalui laman resmi klub.

Menurut Pat Nevin, beberapa pemain andalan The Blues, julukan Chelsea, yang masuk ruang perawatan bisa memanfaatkan kondisi ini untuk segera memulihkan cedera mereka.

"Kami di Inggris baru memasuki hari-hari lockdown dan tidak ada yang yakin berapa lama pandemi planet ini akan melumpuhkan Premier League," ucap Pat Nevin, sebagaimana dikutip dari Goal.

"Namun ketika (pandemi) selesai, bisa dipastikan bahwa sebagian besar pemain yang cedera akan sepenuhnya fit, lalu siap untuk bermain lagi."

Sejauh ini, ada lima pemain andalan Chelsea yang mengalami cedera.

"Callum Hudson-Odoi, Ruben Loftus-Cheek, Christian Pulisic, Tammy Abraham, dan N'Golo Kante masing-masing akan memiliki potensi yang sangat lama untuk menyembuhkan cedera mereka," ujar Pat Nevin melanjutkan.

"Ada sedikit manfaat bagi siapa pun selama krisis saat ini dan Anda juga tidak akan merakannya dengan buruk, tetapi tidak hanya para pemain ini akan siap, mereka tidak akan memiliki kerugian besar karena bisa bugar seperti pemain-pemain lainnya," kata Pat Nevin.

Khusus bagi Ruben Loftus-Cheek, gelandang asal Inggris itu belum bisa bermain pada musim ini karena masih belum sembuh dari cedera tendon achilles.

Sementara Hudson-Odoi, Pulisic, Tammy, dan Kante telah beberapa kali tampil dan jika dikombinasikan, mereka telah mencetak 27 dari 78 gol Chelsea pada musim ini.

Bahkan, Tammy Abraham sementara menjadi top skor klub dengan torehan 15 golnya dalam semua ajang.

https://bola.kompas.com/read/2020/03/28/16000028/ada-keuntungan-yang-didapat-chelsea-di-tengah-pandemi-covid-19

Terkini Lainnya

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke