Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Bek Persebaya Kaget Dapat Panggilan Langsung dari Shin Tae-yong

Sebenarnya, Koko Ari belum bergabung bersama timnas Indonesia pada hari pertama TC.

Belum tampaknya bek Persebaya di TC timnas Indonesia karena baru mendapatkan surat panggilan yang dikirimkan PSSI pada 14 Februari 2020.

Dipanggil ke pemusatan latihan timnas Indonesia membuat Koko kaget dan tak percaya.

Dilansir BolaSport dari Tribun Jatim, yang membuatnya begitu bahagia adalah karena ia ditunjuk langsung oleh Shin Tae-yong.

Praktis hal tersebut membuat sang pemain lebih girang telah dipercaya langsung oleh pelatih asal Korea Selatan itu.

"Saya sangat senang coach (Shin Tae-yong) sendiri suruh ke sana," kata Koko.

"Jadi, ya saya senang sudah diberi kepercayaan," ucap Koko.

Setelah pulang dari pemusatan pelatihan, Koko mengaku tak ada pesan khusus yang diberikan Shin Tae-yong kepadanya.

Seperti pemain lain, Koko menyebut latihan Shin Tae-yong cukup disiplin.

"Dia cuma meminta menjaga pola makan dan harus disiplin waktu," ujar Koko.

"Mulai waktu latihan, makan, tidur, dan lainnya harus dijaga," ujarnya.

Pemanggilan Koko yang terbilang mendadak dilakukan setelah Shin Tae-yong memantau langsung pertandingan di Grup A Piala Gubernur Jatim 2020.

Dalam ajang tersebut, Koko Ari juga ikut andil dalam keberhasilan Persebaya Surabaya meraih gelarnya.

Pemusatan latihan dilakukan sebagai persiapan melakoni sisa laga di babak Kualifikasi Piala Dunia 2022. (Arif Setiawan)

https://bola.kompas.com/read/2020/02/27/11000058/bek-persebaya-kaget-dapat-panggilan-langsung-dari-shin-tae-yong

Terkini Lainnya

Penyesalan Jose Mourinho Menolak Timnas Portugal

Penyesalan Jose Mourinho Menolak Timnas Portugal

Liga Italia
Kata STY soal Rizky Ridho dan Justin Hubner Serta Misteri Elkan Baggott

Kata STY soal Rizky Ridho dan Justin Hubner Serta Misteri Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Saat Eks Liverpool Dukung Guinea Menang Lawan Timnas Indonesia...

Saat Eks Liverpool Dukung Guinea Menang Lawan Timnas Indonesia...

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Sebut Garuda Muda Nyaris Runtuh

Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Sebut Garuda Muda Nyaris Runtuh

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Ungkap Kondisi Timnas U23 yang Tidak Baik-baik Saja

Shin Tae-yong Ungkap Kondisi Timnas U23 yang Tidak Baik-baik Saja

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Berharap Masyarakat Indonesia Dukung Kembali Marselino

Shin Tae-yong Berharap Masyarakat Indonesia Dukung Kembali Marselino

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Liga Champions Madrid Vs Bayern, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Liga Champions Madrid Vs Bayern, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Tekad Sabar/Reza untuk Tembus Level Elite di Tur ASEAN

Tekad Sabar/Reza untuk Tembus Level Elite di Tur ASEAN

Badminton
Indonesia Vs Guinea, Bek Lawan Ungkap Motivasi Besar Hadapi Garuda Muda

Indonesia Vs Guinea, Bek Lawan Ungkap Motivasi Besar Hadapi Garuda Muda

Timnas Indonesia
Penerima Tongkat Estafet Telah Siap, Maman Abdurahman Tak Punya Beban Lagi Menuju Pensiun

Penerima Tongkat Estafet Telah Siap, Maman Abdurahman Tak Punya Beban Lagi Menuju Pensiun

Liga Indonesia
Madrid Vs Bayern, Die Roten Berani dan Percaya Diri

Madrid Vs Bayern, Die Roten Berani dan Percaya Diri

Liga Champions
Eks Asisten Pelatih Timnas Indonesia Tak Kaget Garuda Pertiwi Kewalahan

Eks Asisten Pelatih Timnas Indonesia Tak Kaget Garuda Pertiwi Kewalahan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Apa Pun, Tetap Dukung Garuda Muda

Indonesia Vs Guinea: Apa Pun, Tetap Dukung Garuda Muda

Timnas Indonesia
Kemenpora-Bappenas Dorong Pemuda Berjejaring demi Keberlanjutan Kebijakan SDM

Kemenpora-Bappenas Dorong Pemuda Berjejaring demi Keberlanjutan Kebijakan SDM

Sports
Pernyataan Selangor FC soal Faisal Halim Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Pernyataan Selangor FC soal Faisal Halim Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke