Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Hasil Borobudur Marathon 2019, 15 Pelari Kenya Naik Podium

KOMPAS.com- Ajang Borobudur Marathon 2019 Powered by Bank Jateng yang berlangsung pada Minggu (17/11/2019) di kawasan Taman Wisata Candi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, menjadi panggung pelari asal Kenya.

Sebab, mereka mendominasi podium event tersebut. Dari 18 daftar juara pada tiga kategori Overall yang diselenggarakan, 15 di antaranya merupakan atlet negara itu.

Tiga sisanya menjadi milik Indonesia dan Ethiopia. Dua pelari Indonesia yakni Irma Handayani dan Bayu Trinata Sari ikut naik podium, begitu juga dengan Tariku Demelash Abera (Ethiopia).

Irma Handayani menduduki peringkat ketiga pada kategori Marathon Overall Women dengan catatan waktu 3 jam 11 menit 17 detik.

Sedangkan Bayu Trinata Sari juga berada di peringkat yang sama tetapi pada kategori 10 K Overall Women dengan catatan waktu 39 menit 14 detik.

Sementara itu pelari Kenya, Geoffrey Kiprotich Birgen, kembali muncul sebagai pemenang utama Marathon Overall Men.

Pada Borobudur Marathon tahun lalu, dia mendapatkan posisi tercepat pada kategori yang sama.

Berikut Daftar Pemenang Borobudur Marathon 2019:

Marathon Overall:

Men:

- Geoffrey Kiprotich Birgen (Kenya) 02:19:35
- Tonui Kiprop (Kenya) 02:23:25
- Robert Wambua Mbithi (Kenya) 02:24:08

Women:

- Peninah Kigen (Kenya) 03:01:44
- Edinah Mutahi (Kenya) 03:04:06
- Irma Handayani (Indonesia) 03:10:17

Marathon Indonesian:

Men:

- Asma Bara 02:39:40
- Muhammad Ady Saputra 02:39:54
- Hamdan Sayuti 02:40:11
- Imam Mahdin
- Ridwan Ridwan
- Isak Carlito Aleut
- Ranti
- Eldak Kafolamau

Women:

- Oliva Sadi 03:14:58
- Meri M Paijo 03:15:37
- Yulianingsih 03:19:35
- Juni Ramayani
- Maya
- Sharfina Sheila Rosada
- Anjellika BR Ginting
- Eni Rosita

Marathon Master (Indonesia):

Men:

- Holil
- Ferry Junaedi
- Noce Matital
- Suyono
- Bambang Oktovianus

Women:

- Siti Muawanah
- Minarni
- Helda Napitupulu
- Raquel Pireira
- Sofia Purbojo

Half Marathon Overall:

Men:

- John Muiruri (Kenya)
- Ngare Joseph Mwangi (Kenya)
- Charles Munyua Njoki (Kenya)

Women:

- Esther Wambui Karimi (Kenya)
- Cheptoeck Careen (Kenya)
- Bundotich Pamela (Kenya)

Half Marathon Indonesian:

Men:

- Agus Prayogo
- Nurshodiq
- Riki Simbolon
- Asep Saepudin
- Omry D Y Sina

Women:

- Afriana Paijo
- Adriana Waru
- Yulianti Utari
- Anjasari
- Verawati

10 K Overall:

Men:

- Tariku Demelash Abera (Ethiopia)
- James Ndungu Kahura (Kenya)
- James Gikungan Karanja (Kenya)

Women:

- Alice Muthoni Koigi (Kenya)
- Alice Kbura Njoroge (Kenya)
- Bayu Trinata Sari (Indonesia)

10 K Indonesian:

Men:

- Syamsuddin Massa
- Jauhari Johan
- Matheus Wuli
- Irwansah
- Fajar Hidayat
- Nugroho
- Muh Alwi Bashori HP
- Wartono

Women:

- Bekti Primadianfitri
- Dian Ekayanti
- Yanitasari
- Novia Nur Nirwani
- Debby Meylia
- Nani Dwi Purwati
- Jihan Alifah Ardy
- Marcella Tedja

https://bola.kompas.com/read/2019/11/17/19383508/hasil-borobudur-marathon-2019-15-pelari-kenya-naik-podium

Terkini Lainnya

Harapan Pemain Persib soal VAR di Championship Series Liga 1 2023-2024

Harapan Pemain Persib soal VAR di Championship Series Liga 1 2023-2024

Liga Indonesia
Thailand Open 2024, Ester dan Komang Bawa Spirit Piala Uber

Thailand Open 2024, Ester dan Komang Bawa Spirit Piala Uber

Badminton
Bali United Vs Persib: Hodak Ogah Lihat Masa Lalu, Ujian Angin Kencang

Bali United Vs Persib: Hodak Ogah Lihat Masa Lalu, Ujian Angin Kencang

Liga Indonesia
Patrick Cutrone Bawa Como Promosi, Kelahiran Kembali Titisan Inzaghi

Patrick Cutrone Bawa Como Promosi, Kelahiran Kembali Titisan Inzaghi

Liga Italia
Indra Sjafri Buka Kans Pemain Keturunan Perkuat Timnas U20 Indonesia

Indra Sjafri Buka Kans Pemain Keturunan Perkuat Timnas U20 Indonesia

Timnas Indonesia
Madura United Vs Borneo FC: Sape Kerrab Ogah Terbuai Memori Indah

Madura United Vs Borneo FC: Sape Kerrab Ogah Terbuai Memori Indah

Liga Indonesia
Skenario Man City dan Arsenal Juara Liga Inggris, Selisih Gol Bisa Menentukan

Skenario Man City dan Arsenal Juara Liga Inggris, Selisih Gol Bisa Menentukan

Liga Inggris
Bali United Vs Persib: Optimisme Hodak di Tengah Bayangan Rekor Buruk

Bali United Vs Persib: Optimisme Hodak di Tengah Bayangan Rekor Buruk

Liga Indonesia
Demi Juara Liga Inggris, Pemain Arsenal Rela Jadi Suporter Tottenham

Demi Juara Liga Inggris, Pemain Arsenal Rela Jadi Suporter Tottenham

Liga Inggris
Tekad Satoru Mochizuki Tingkatkan Performa Timnas U17 Putri Indonesia

Tekad Satoru Mochizuki Tingkatkan Performa Timnas U17 Putri Indonesia

Timnas Indonesia
Arsenal Cetak Sejarah, Lampaui Rekor 'The Invincibles' Pimpinan Wenger

Arsenal Cetak Sejarah, Lampaui Rekor "The Invincibles" Pimpinan Wenger

Liga Inggris
Bologna ke Liga Champions, Sejarah Motta, Fondasi Mihajlovic

Bologna ke Liga Champions, Sejarah Motta, Fondasi Mihajlovic

Liga Italia
Timnas Indonesia Pantang Remehkan Filipina, Pemain U23 Jangan Kecil Hati

Timnas Indonesia Pantang Remehkan Filipina, Pemain U23 Jangan Kecil Hati

Timnas Indonesia
Klasemen Proliga 2024, Jakarta STIN BIN No 1 Putra, Popsivo Polwan Belum Terkalahkan

Klasemen Proliga 2024, Jakarta STIN BIN No 1 Putra, Popsivo Polwan Belum Terkalahkan

Sports
Piala Asia U17 Putri 2024 Bukan Titik Akhir, Garuda Pertiwi Mau Terus Belajar

Piala Asia U17 Putri 2024 Bukan Titik Akhir, Garuda Pertiwi Mau Terus Belajar

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke