Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Modal Kepercayaan Diri Olahraga Sambo pada SEA Games 2019

JAKARTA, KOMPAS.com - Olahraga sambo memiliki modal kepercayaan diri berlaga pada perhelatan SEA Games 2019 di Filipina.

Warta laman antaranews.com, hari ini, menunjukkan cabang olahraga ini baru saja menuntaskan Kejuaraan Asia 2019 pekan lalu.

Kejuaraan berlangsung di India.

Tim sambo Indonesia meraih 3 medali emas, 2 perak, dan 1 perunggu pada kejuaraan tersebut.

"Ini pencapaian terbaik sejak sambo berdiri di Indonesia 10 tahun lalu," kata Ketua Umum Persatuan Sambo Indonesia (Persambi) Krisna Bayu.

"Ini modal sangat bagus untuk SEA Games," lanjutnya.

Pada Kejuaraan Asia 2019, lawan-lawan Indonesia, menurut Krisna, sudah jauh berpengalaman.

Para lawan itu berasal dari Uzbekistan, Kirgistan, Kazakstan, Iran, Mongolia, Jepang, dan Korea Selatan.

Atlet-atlet Indonesia yang berhasil merebut medali emas pada kejuaraan itu adalah Ridha Wahdaniaty pada kelas women sports 80 kilogram, Desiana Syafitri (women sports 52 kilogram), dan Emma Ramadinah (women combat 64 kilogram).

Sementara itu, para atlet perebut medali perak adalah Vincent Majid dari kelas combat 90 kilogram dan Fajar (combat 57 kilogram).

Selanjutnya, peraih medali perunggu adalah Muhammad Rizku Fauzi pada kelas combat 82 kilogram.

Sebelumnya, pada kejuaraan dunia di Korea, Ridha Wahdaniaty meraih medali pera dan Desiana Syafitri merebut medali perunggu.

"Para atlet ini menjadi tumpuan di SEA Games 2019," kata Krisna Bayu.

Pada SEA Games 2019 di Filipina, cabang olahraga somba mempertandingkan tujuh nomor.

"Target Indonesia adalah juara umum somba," kata Krisna Bayu.

https://bola.kompas.com/read/2019/09/18/16371608/modal-kepercayaan-diri-olahraga-sambo-pada-sea-games-2019

Terkini Lainnya

Olimpiade Paris 2024: Media China Sebut Jonatan Sebagai Ancaman

Olimpiade Paris 2024: Media China Sebut Jonatan Sebagai Ancaman

Badminton
Bali United Vs Persib, Nick Kuipers Menilai Maung Bandung Punya Keuntungan

Bali United Vs Persib, Nick Kuipers Menilai Maung Bandung Punya Keuntungan

Liga Indonesia
Sambut Piala Soeratin, PS Ebod Jaya Kebumen Seleksi Ratusan Pemain Lokal

Sambut Piala Soeratin, PS Ebod Jaya Kebumen Seleksi Ratusan Pemain Lokal

Liga Indonesia
Jadwal Liga Inggris: Lawatan Liverpool dan Partai Sulit Man City

Jadwal Liga Inggris: Lawatan Liverpool dan Partai Sulit Man City

Liga Inggris
Bintang Como Patrick Cutrone Cerita Peran Mendiang Ayah dan Kebanggaan Promosi Sebagai Putra Daerah

Bintang Como Patrick Cutrone Cerita Peran Mendiang Ayah dan Kebanggaan Promosi Sebagai Putra Daerah

Liga Italia
Thailand Open 2024: Gregoria dkk Antisipasi Faktor Angin Saat Bertanding

Thailand Open 2024: Gregoria dkk Antisipasi Faktor Angin Saat Bertanding

Badminton
Harapan Pemain Persib soal VAR di Championship Series Liga 1 2023-2024

Harapan Pemain Persib soal VAR di Championship Series Liga 1 2023-2024

Liga Indonesia
Thailand Open 2024, Ester dan Komang Bawa Spirit Piala Uber

Thailand Open 2024, Ester dan Komang Bawa Spirit Piala Uber

Badminton
Bali United Vs Persib: Hodak Ogah Lihat Masa Lalu, Ujian Angin Kencang

Bali United Vs Persib: Hodak Ogah Lihat Masa Lalu, Ujian Angin Kencang

Liga Indonesia
Patrick Cutrone Bawa Como Promosi, Kelahiran Kembali Titisan Inzaghi

Patrick Cutrone Bawa Como Promosi, Kelahiran Kembali Titisan Inzaghi

Liga Italia
Indra Sjafri Buka Kans Pemain Keturunan Perkuat Timnas U20 Indonesia

Indra Sjafri Buka Kans Pemain Keturunan Perkuat Timnas U20 Indonesia

Timnas Indonesia
Madura United Vs Borneo FC: Sape Kerrab Ogah Terbuai Memori Indah

Madura United Vs Borneo FC: Sape Kerrab Ogah Terbuai Memori Indah

Liga Indonesia
Skenario Man City dan Arsenal Juara Liga Inggris, Selisih Gol Bisa Menentukan

Skenario Man City dan Arsenal Juara Liga Inggris, Selisih Gol Bisa Menentukan

Liga Inggris
Bali United Vs Persib: Optimisme Hodak di Tengah Bayangan Rekor Buruk

Bali United Vs Persib: Optimisme Hodak di Tengah Bayangan Rekor Buruk

Liga Indonesia
Demi Juara Liga Inggris, Pemain Arsenal Rela Jadi Suporter Tottenham

Demi Juara Liga Inggris, Pemain Arsenal Rela Jadi Suporter Tottenham

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke