Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Arema FC Usahakan Takafumi Akahoshi Tampil Saat Lawan PSIS Semarang

Manajemen berupaya agar gelandang asal Jepang tersebut bisa segera diturunkan pada laga terdekat melawan PSIS Semarang.

Pemain yang dipanggil Aka tersebut diperkenalkan di Kandang Singa (sebutan kantor Arema FC) pada Selasa (27/8/2019) siang.

Ia diperkenalkan langsung oleh General Manajer Arema FC, Ruddy Widodo.

"Harapan manajemen dia bisa menggantikan kepingan puzzle yang tidak dilanjutkan dan bisa langsung tune in dengan para pemain yang lain," kata Ruddy.

Lebih lanjut, Ruddy menyebut Arema tidak akan menunggu untuk menggunakan jasa gelandang 33 tahun tersebut.

Namun, ada kendala teknis dan nonteknis yang harus dirampungkan terlebih dahulu.

Aspek nonteknis sendiri adalah penyelesaian berkas-berkas administrasi kepindahan sang pemain yang saat ini sedang diupayakan oleh pihak manajemen.

"Untuk apakah Aka ini bisa diturunkan Sabtu nanti (laga lawan PSIS Semarang) ada dua aspek, aspek teknis dan nonteknis. Mudah-mudahan di sisa empat hari ini bisa terkejar," katanya.

"Kalau pendaftaran bisa kami usahakan, tinggal kami uruskan KITAS-nya di sisa empat hari ke depan. Itu dari segi nonteknisnya," katanya.

Segi teknis adalah soal kesiapan pemain itu sendiri.

Mengenai hal ini, Ruddy memberikan wewenang sepenuhnya kepada tim pelatih.

"Dari segi teknisnya tergantung tim pelatih apakah dia bisa langsung tune in dengan pemain yang lain. Kalau tidak bisa, ya kita tunggu putaran kedua nanti," katanya.

https://bola.kompas.com/read/2019/08/27/14540098/arema-fc-usahakan-takafumi-akahoshi-tampil-saat-lawan-psis-semarang

Terkini Lainnya

Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Timnas Indonesia
Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Liga Indonesia
Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Timnas Indonesia
PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

Liga Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan: Jangan Kecilkan Perjuangan Garuda, Tetap Dukung

Indonesia Vs Uzbekistan: Jangan Kecilkan Perjuangan Garuda, Tetap Dukung

Timnas Indonesia
Tim Piala Uber Indonesia Siap Hadapi Jepang dengan Kekuatan Penuh

Tim Piala Uber Indonesia Siap Hadapi Jepang dengan Kekuatan Penuh

Badminton
Hasil Lengkap Liga 1: RANS Nusantara Jadi Tim Terakhir yang Degradasi

Hasil Lengkap Liga 1: RANS Nusantara Jadi Tim Terakhir yang Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persija Vs PSIS 2-1, Macan Kemayoran Sukses Menang di Kandang

Hasil Persija Vs PSIS 2-1, Macan Kemayoran Sukses Menang di Kandang

Liga Indonesia
Hasil PSS Vs Persib, Maung Bandung Kalah, Super Elja Selamat

Hasil PSS Vs Persib, Maung Bandung Kalah, Super Elja Selamat

Liga Indonesia
Kiper Keturunan Belanda Maarten Paes Resmi Jadi WNI

Kiper Keturunan Belanda Maarten Paes Resmi Jadi WNI

Liga Indonesia
Irak Yakin Bisa Kalahkan Timnas Indonesia demi Olimpiade Paris

Irak Yakin Bisa Kalahkan Timnas Indonesia demi Olimpiade Paris

Timnas Indonesia
Bayern Vs Madrid, Satu Paket yang Diperlukan untuk Singkirkan El Real

Bayern Vs Madrid, Satu Paket yang Diperlukan untuk Singkirkan El Real

Liga Champions
Rizky Ridho Melakukan Pelanggaran Serius

Rizky Ridho Melakukan Pelanggaran Serius

Timnas Indonesia
Eks Wasit FIFA Jelaskan Alasan Gol Timnas U23 Indonesia Dianulir

Eks Wasit FIFA Jelaskan Alasan Gol Timnas U23 Indonesia Dianulir

Timnas Indonesia
Kejuaraan Atletik Asia U20, Atlet Muda Indonesia Torehkan Prestasi

Kejuaraan Atletik Asia U20, Atlet Muda Indonesia Torehkan Prestasi

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke