Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Southampton Vs Liverpool, Kena Tekel Suporter, Adrian Diragukan Tampil

KOMPAS.com - Adrian diragukan tampil pada laga Southampton vs Liverpool pada pekan kedua Liga Inggris 20192-2020 melawan Southampton akibat cedera pergelangan kaki.

Liverpool sukses merengkuh trofi Piala Super Eropa setelah mengalahkan Chelsea lewat drama adu penalti.

Pada laga yang berlangsung di Vodafone Park, Rabu (14/8/2019) atau Kamis dini hari itu, kiper Liverpool, Adrian tampil sebagai penentu kemenangan.

Kiper berkebangsaan Spanyol itu berhasil menahan penalti algojo kelima Chelsea, Tammy Abraham.

Selepas momen tersebut, seluruh pemain Liverpool berlari ke arah Adrian untuk merayakan kemenangan.

Selebrasi itu ternyata tidak hanya diikuti oleh para pemain dan staf Liverpool.

Seorang yang diduga suporter Liverpool juga turut serta dalam perayaan kemenangan The Reds itu.

Namun, hal tersebut justru merugikan Liverpool.

Pasalnya, seperti dilansir dari Goal, gara-gara ulah suporter tersebut, Adrian mengalami cedera di pergelangan kakinya.

Akibatnya, Adrian diaragukan tampil pada laga pekan kedua Liga Inggris melawan Southampton, Sabtu (17/8/2019) malam.

Padahal, Liverpool sudah kehilangan kiper utama, Alisson Becker.

Melihat timnya dirugikan gara-gara ulah suporter, manajer Liverpool, Juergen Klopp, pun merasa geram.

Arsitek asal Jerman itu meminta kepada para pendukung untuk menjaga sikapdi dalam stadion.

"Saya menyukai tribune stadion tanpa pagar, namun itu berarti para suporter juga harus bertanggung jawab. Jika seorang suporter tak bisa menahan diri, maka suporter lain harus menghentikannya. Ini tidak lucu. Ini gila," kata Klopp.

Laga Southampton vs Liverpool tersebut akan ditayangkan di Mola TV mulai pukul 20.45 WIB. 

Tayangan pertandingan Southampton vs Liverpool itu juga bisa dinikmati secara live streaming. 

Berikut adalah link live streaming pertandingan Southampton vs Liverpool >>> Klik di sini

https://bola.kompas.com/read/2019/08/17/05200088/southampton-vs-liverpool-kena-tekel-suporter-adrian-diragukan-tampil

Terkini Lainnya

Bola Emas Diego Maradona di Piala Dunia 1986 Akan Dilelang

Bola Emas Diego Maradona di Piala Dunia 1986 Akan Dilelang

Internasional
Semifinal Championship Series Ingatkan Bos Persib ke Tahun 2014

Semifinal Championship Series Ingatkan Bos Persib ke Tahun 2014

Liga Indonesia
Guinea Kalahkan Indonesia dan Lolos Olimpiade, Ulangi Sejarah 56 Tahun

Guinea Kalahkan Indonesia dan Lolos Olimpiade, Ulangi Sejarah 56 Tahun

Internasional
Proliga 2024, Bandung bjb Tandamata Serukan Bangkit Usai Takluk

Proliga 2024, Bandung bjb Tandamata Serukan Bangkit Usai Takluk

Liga Indonesia
Bayer Leverkusen ke Final Liga Europa: 49 Laga Tak Terkalahkan, Rekor Baru di Eropa

Bayer Leverkusen ke Final Liga Europa: 49 Laga Tak Terkalahkan, Rekor Baru di Eropa

Liga Lain
Kepala Witan Sulaeman Dijahit Usai Lawan Guinea

Kepala Witan Sulaeman Dijahit Usai Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Erick Thohir Bidik Indonesia Tampil di Olimpiade Los Angeles 2028

Erick Thohir Bidik Indonesia Tampil di Olimpiade Los Angeles 2028

Timnas Indonesia
Jangan Pernah Menangis, Coach Shin Tae-yong

Jangan Pernah Menangis, Coach Shin Tae-yong

Liga Indonesia
Jadwal MotoGP Perancis 2024, Tekad Sang Juara Dunia Taklukan Le Mans

Jadwal MotoGP Perancis 2024, Tekad Sang Juara Dunia Taklukan Le Mans

Motogp
Erick Thohir Apresiasi Perjuangan Indonesia, Skuad Garuda Punya Generasi Emas

Erick Thohir Apresiasi Perjuangan Indonesia, Skuad Garuda Punya Generasi Emas

Timnas Indonesia
Atmosfer Sendu Ruang Ganti Timnas U23 Indonesia Usai Urung ke Olimpiade

Atmosfer Sendu Ruang Ganti Timnas U23 Indonesia Usai Urung ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Hasil Liga Europa: Atalanta Vs Leverkusen di Final, Sejarah bagi Sang Dewi

Hasil Liga Europa: Atalanta Vs Leverkusen di Final, Sejarah bagi Sang Dewi

Liga Lain
Erick Thohir: Terima Kasih, Skuad Garuda Muda!

Erick Thohir: Terima Kasih, Skuad Garuda Muda!

Timnas Indonesia
Apresiasi Presiden FIFA Terhadap Perjuangan Timnas U23 Indonesia

Apresiasi Presiden FIFA Terhadap Perjuangan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Piala Asia U17 Putri 2024: Timnas Indonesia Kalah Telak dari Korsel

Hasil Piala Asia U17 Putri 2024: Timnas Indonesia Kalah Telak dari Korsel

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke