Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Hasil Bundesliga, Pekan ke-33, Bayern Muenchen Belum Pastikan Juara

KOMPAS.com - Dengan menyisakan satu laga lagi, Bayern Muenchen belum bisa memastikan gelar Bundesliga – kasta teratas Liga Jerman – setelah harus puas bermain imbang 0-0 dalam lawatan ke markas RB Leipzig di Red Bull Arena Leipzig, Sabtu (11/5/2019).

Bayern sebenarnya menguasai jalannya pertandingan dengan penguasaan bola sebanyak 64,6 persen.

Untuk urusan total tendangan, Bayern juga unggul satu angka atas RB Leipzig. Skuad asuhan Niko Kovac itu melepaskan 11 tendangan, dengan lima di antaranya mengarah ke gawang. Sementara itu, tim tamu melesakkan 10 tendangan.

Hasil imbang tersebut membuat Thomas Mueller cs masih berada di puncak klasemen dengan mengumpulkan 75 poin dari 33 pertandingan.

Sementara itu, peringkat kedua klasemen sementara, Borussia Dortmund berhasil menang tipis 3-2 atas Fortuna Dusseldorf.

Gol Dortmund dicetak oleh Christian Pulisic pada menit ke-41, Thomas Delaney (53’), serta Mario Gotze (90+2’). Di sisi lain, dua gol Fortuna Dusseldorf lahir dari Oliver Fink (47’) dan Dawid Kownacki (90+5’).

Kemenangan ini membuat Dortmund menempel ketat Bayern di puncak klasemen dengan mengoleksi 73 poin.

Bundesliga menyisakan satu laga sehingga kesempatan Die Borussen – julukan Dortmund – untuk menyalip Bayern di puncak klasemen masih terbuka lebar.

Berikut hasil lengkap Bundesliga pekan ke-33, Sabtu (11/5/2019) :

Ausburg 3-4 Hertha Berlin (Andre Hahn 10’, Michael Gregoritsch 50’ – penalti dan 70’, Marvin Plattenhardt 47’, Marko Grujic 66’, Salomon Kalou 75’ dan 90+3’ – penalti)

Bayer Leverkusen 1-1 Schalke 04 (Kai Havertz 31’, Guido Burgstaller 47’)

Borussia Dortmund 3-2 Fortuna Dusseldorf (Christian Pulisic 41’, Thomas Delaney 53’, Mario Gotze 90+2’, Oliver Fink 47’, Dawid Kownacki 90+5’)

Hannover 96 3-0 Freiburg (Waldemar Anton 39', Ihlas Bebou 51', Walace 81')

Nuernberg 0-4 Borussia Moenchengladbach (Josip Drmic 56', Lukas Muehl 63'bd, Thorgan Hazard 65', Denis Zakaria 80')

RB Leipzig 0-0 Bayern Muenchen

VfB Stuttgart 3-0 Wolfsburg (Gonzalo Castro 45', Anastasios Donis 55', Daniel Didavi 83')

https://bola.kompas.com/read/2019/05/12/06250028/hasil-bundesliga-pekan-ke-33-bayern-muenchen-belum-pastikan-juara

Terkini Lainnya

Bali United vs Persib, Teco Keluhkan Perubahan Venue Laga

Bali United vs Persib, Teco Keluhkan Perubahan Venue Laga

Liga Indonesia
Pengamat: Cetak Biru 2045 PSSI Harus Dijaga, Ambil Contoh dari Jepang

Pengamat: Cetak Biru 2045 PSSI Harus Dijaga, Ambil Contoh dari Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Fulham Vs Man City: Gvardiol Dwigol, City Pesta ke Puncak

Hasil Fulham Vs Man City: Gvardiol Dwigol, City Pesta ke Puncak

Liga Inggris
Respons Kasus Rasialisme, PSSI Siap Bermitra dengan Meta dan Tiktok

Respons Kasus Rasialisme, PSSI Siap Bermitra dengan Meta dan Tiktok

Liga Indonesia
Como Promosi ke Serie A, Sukacita Henry, Simbol Bernama Gabrielloni

Como Promosi ke Serie A, Sukacita Henry, Simbol Bernama Gabrielloni

Liga Italia
Witan Ungkap Kondisi Usai Kepala Cedera di Laga Indonesia Vs Guinea

Witan Ungkap Kondisi Usai Kepala Cedera di Laga Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
AC Milan Vs Cagliari: Conceicao Akan Terlihat di San Siro

AC Milan Vs Cagliari: Conceicao Akan Terlihat di San Siro

Liga Italia
Como Promosi ke Serie A, Andil Bos Terkaya Indonesia, Dua Juara Dunia

Como Promosi ke Serie A, Andil Bos Terkaya Indonesia, Dua Juara Dunia

Liga Italia
Persib Bidik Juara Liga 1, Berharap Tren Angka 4 dan Tuah Runner-up

Persib Bidik Juara Liga 1, Berharap Tren Angka 4 dan Tuah Runner-up

Liga Indonesia
Man United Vs Arsenal: Hanya Ada Juara di Otak Arteta

Man United Vs Arsenal: Hanya Ada Juara di Otak Arteta

Liga Inggris
Chievo Lahir Kembali, Kisah Cinta dari Sang Legenda Sergio Pellissier

Chievo Lahir Kembali, Kisah Cinta dari Sang Legenda Sergio Pellissier

Liga Italia
Faisal Halim Jalani Operasi Ketiga, Kondisi Membaik, Bisa Jalan Sendiri

Faisal Halim Jalani Operasi Ketiga, Kondisi Membaik, Bisa Jalan Sendiri

Internasional
Aji Santoso: Respek, Timnas U23 Indonesia Berjuang dengan Segala Upaya

Aji Santoso: Respek, Timnas U23 Indonesia Berjuang dengan Segala Upaya

Timnas Indonesia
Prediksi Skor Man United Vs Arsenal, The Gunners Pesta di Old Trafford

Prediksi Skor Man United Vs Arsenal, The Gunners Pesta di Old Trafford

Liga Inggris
STY Ungkap Target Indonesia Usai Debut Historis di Piala Asia U23 2024

STY Ungkap Target Indonesia Usai Debut Historis di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke