Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Kurash Targetkan Dua Emas di SEA Games 2019

CIANJUR, KOMPAS.com - PB Kurash Indonesia menargetkan meraih dua emas pada SEA Games 2019.  

Ketua Umum PB Kurash, Mayor Jenderal Abdul Hafil Fuddin, mengatakan, target dua emas didasarkan pada hasil Asian Games 2018. Ketika itu, kurash meraih satu perunggu melalui Khasani Najmu Shifa yang turun di kelas -63 kilogram.

Pada multievent se-Asia tersebut, Hafil menyebut atlet-atlet kurash Indonesia hanya kalah dari Iran dan negara-negara Asia Tengah, terutama Uzbekistan yang menjadi tempat bela diri kurash berasal.

"Melawan negara Asia lainnya kita unggul. Jadi, kalau sesama Asia Tenggara, saya yakin kita bisa meraih dua emas," kata Hafil di sela-sela Seleksi Nasional Kurash di Ciloto, Cianjur, Jawa Barat, Minggu (27/1/2019). 

Pada SEA Games 2019, kurash akan mempertandingkan 10 nomor, masing-masing lima nomor untuk putra dan putri. Hafil menyatakan pihaknya menargetkan dapat mengirim 10 atlet di 10 nomor tersebut.

Sebagai langkah awal menuju SEA Games 2019, PB Kurash Indonesia menggelar seleksi nasional di Ciloto selama sehari penuh untuk mencari atlet-atlet yang akan dipanggil ke pelatnas. 

"Seleknas ini untuk mencari atlet terbaik yang akan dipanggil masuk pelatnas. Namun, seleksi tidak sampai di sini saja," ujar Hafil.

"Juni mendatang, rencananya akan ada kejurnas yang sekaligus menjadi ajang promosi degradasi atlet pelatnas. Kita harus memilih yang terbaik untuk membela nama Indonesia," katanya.

https://bola.kompas.com/read/2019/01/27/15050048/kurash-targetkan-dua-emas-di-sea-games-2019

Terkini Lainnya

Kronologi Hari Terakhir Allegri di Juventus: Pimpin Latihan Pagi, Sore Dipecat

Kronologi Hari Terakhir Allegri di Juventus: Pimpin Latihan Pagi, Sore Dipecat

Liga Italia
Ketum PSSI soal Elkan Baggott: Tak Mau Menghakimi, Yakin Nasionalisme Masih Ada

Ketum PSSI soal Elkan Baggott: Tak Mau Menghakimi, Yakin Nasionalisme Masih Ada

Timnas Indonesia
Como Promosi ke Serie A, Fabregas Tepati Janji Bawa Skuad Liburan

Como Promosi ke Serie A, Fabregas Tepati Janji Bawa Skuad Liburan

Liga Italia
Jadwal Thailand Open 2024, Dua Wakil Indonesia Berburu Tiket Final

Jadwal Thailand Open 2024, Dua Wakil Indonesia Berburu Tiket Final

Badminton
Man City Vs West Ham: Guardiola Minta Man City Bermain Seperti Lawan Tottenham

Man City Vs West Ham: Guardiola Minta Man City Bermain Seperti Lawan Tottenham

Liga Inggris
Juventus Pecat Allegri, Angkat Paolo Montero Si 'Bodyguard' Zidane

Juventus Pecat Allegri, Angkat Paolo Montero Si "Bodyguard" Zidane

Liga Italia
Jadwal Siaran Langsung Persib Vs Bali United di Championship Series Liga 1

Jadwal Siaran Langsung Persib Vs Bali United di Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Al Nassr Vs Al Hilal: Ronaldo Assist, Mane Picu Penalti, Laga Seri

Al Nassr Vs Al Hilal: Ronaldo Assist, Mane Picu Penalti, Laga Seri

Internasional
Juventus Pecat Massimiliano Allegri, Dua Hari Usai Juara Coppa Italia

Juventus Pecat Massimiliano Allegri, Dua Hari Usai Juara Coppa Italia

Liga Italia
Hoffenheim Vs Bayern Muenchen, Laga Terakhir Tuchel dengan Die Roten

Hoffenheim Vs Bayern Muenchen, Laga Terakhir Tuchel dengan Die Roten

Bundesliga
Persib Vs Bali United, Wasit VAR Diharapkan Fair

Persib Vs Bali United, Wasit VAR Diharapkan Fair

Liga Indonesia
PSSI Ungkap Tanzania Lebih Responsif untuk Laga Uji Coba Timnas Indonesia

PSSI Ungkap Tanzania Lebih Responsif untuk Laga Uji Coba Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Thom Haye Hengkang, Urung Dilatih Robin van Persie di Heerenveen

Thom Haye Hengkang, Urung Dilatih Robin van Persie di Heerenveen

Liga Lain
Imbas Kritik Keuangan Barcelona, Xavi Hernandez Terancam Dipecat

Imbas Kritik Keuangan Barcelona, Xavi Hernandez Terancam Dipecat

Liga Spanyol
Semifinal Persib Vs Bali United, Momen Nick Kuipers Ajak Boxing Mohammed Rashid jelang Pertandingan

Semifinal Persib Vs Bali United, Momen Nick Kuipers Ajak Boxing Mohammed Rashid jelang Pertandingan

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke