Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Sebelum ke Liverpool, Juergen Klopp Pernah Tolak Tawaran Napoli

Menurut Klopp, Presiden Napoli, Aurelio de Laurentiis, menawarkan pekerjaan itu sebelum akhirnya menunjuk Rafael Benitez. Meski sudah pernah menolak proposal itu, Klopp mengaku masih berhubungan baik dengan De Laurentiis.

"Saya masih sering berhubungan dengan dia meski kejadian itu sudah tiga tahun lebih berlalu. Jadi, saya sekarang tidak yakin apakah mereka masih menginginkan saya," kata Klopp dikutip dari situs web FourFourTwo, Selasa (11/12/2018).

Lebih lanjut, Klopp memuji kepemimpinan Laurentiis di Napoli. Menurut Klopp, Laurentiis memperlihatkan ambisi membawa Napoli sukses dilihat dari pilihan pelatihnya.

"Apa yang saya suka dari Laurentiis adalah sifatnya yang terbuka. Dia suka berinteraksi. Saya pikir saya tidak pernah membicarakan ini (tawaran bergabung) sebelumnya," ujar Klopp.

"Saya merasa dia sangat senang dengan keputusannya. Dia membawa Maurizio Sarri yang fantastis dan kini memiliki Carlo Ancelotti. Mereka sangat senang dengan pelatih itu," ujar pelatih asal Jerman ini menambahkan.

Selanjutnya, Liverpool dan Napoli akan saling berhadapan di Stadion Anfield pada laga pamungkas Grup C Liga Champions, Rabu (12/12/2018) dini hari WIB.

Liverpool membutuhkan kemenangan dengan margin dua gol atau cukup satu gol, tetapi tidak boleh kebobolan untuk bisa lolos.

Di sisi lain, Napoli hanya membutuhkan hasil imbang untuk meraih tiket babak 16 besar. Saat ini, Napoli memimpin klasemen Grup C dengan koleksi sembilan poin dengan keunggulan tiga angka dari Liverpool di peringkat tiga.

https://bola.kompas.com/read/2018/12/11/09381448/sebelum-ke-liverpool-juergen-klopp-pernah-tolak-tawaran-napoli

Terkini Lainnya

Penambahan Skuad Copa America 2024, Alejandro Garnacho Diuntungkan

Penambahan Skuad Copa America 2024, Alejandro Garnacho Diuntungkan

Internasional
Man City Vs West Ham: Guardiola Terbayang Drama 2022

Man City Vs West Ham: Guardiola Terbayang Drama 2022

Liga Inggris
Liverpool Vs Wolves: Tugas Terakhir Klopp, Selamat Tinggal yang Berat...

Liverpool Vs Wolves: Tugas Terakhir Klopp, Selamat Tinggal yang Berat...

Liga Inggris
Arsenal Vs Everton: Saat Arteta Berharap Bantuan Moyes dan West Ham...

Arsenal Vs Everton: Saat Arteta Berharap Bantuan Moyes dan West Ham...

Liga Inggris
Man City Vs West Ham: Pasukan Guardiola Tiap Detik Harus Sempurna

Man City Vs West Ham: Pasukan Guardiola Tiap Detik Harus Sempurna

Liga Inggris
Persib Vs Bali United: Teco Nyaman, Tak Lagi Main di Lapangan Latihan

Persib Vs Bali United: Teco Nyaman, Tak Lagi Main di Lapangan Latihan

Liga Indonesia
Como 1907 Proyek “1 Miliar Dollar”, Bos Hartono Tak Kejar Gengsi

Como 1907 Proyek “1 Miliar Dollar”, Bos Hartono Tak Kejar Gengsi

Liga Italia
Kevin Sanjaya Pensiun, Kesedihan Besar Oma Gill, Minions Akan Dirindukan

Kevin Sanjaya Pensiun, Kesedihan Besar Oma Gill, Minions Akan Dirindukan

Badminton
Timnas Indonesia Vs Irak: Kick Off Berubah, Permintaan dari Shin Tae-yong

Timnas Indonesia Vs Irak: Kick Off Berubah, Permintaan dari Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Kronologi Hari Terakhir Allegri di Juventus: Pimpin Latihan Pagi, Sore Dipecat

Kronologi Hari Terakhir Allegri di Juventus: Pimpin Latihan Pagi, Sore Dipecat

Liga Italia
Ketum PSSI soal Elkan Baggott: Tak Mau Menghakimi, Yakin Nasionalisme Masih Ada

Ketum PSSI soal Elkan Baggott: Tak Mau Menghakimi, Yakin Nasionalisme Masih Ada

Timnas Indonesia
Como Promosi ke Serie A, Fabregas Tepati Janji Bawa Skuad Liburan

Como Promosi ke Serie A, Fabregas Tepati Janji Bawa Skuad Liburan

Liga Italia
Jadwal Thailand Open 2024, Dua Wakil Indonesia Berburu Tiket Final

Jadwal Thailand Open 2024, Dua Wakil Indonesia Berburu Tiket Final

Badminton
Man City Vs West Ham: Guardiola Minta Man City Bermain Seperti Lawan Tottenham

Man City Vs West Ham: Guardiola Minta Man City Bermain Seperti Lawan Tottenham

Liga Inggris
Juventus Pecat Allegri, Angkat Paolo Montero Si 'Bodyguard' Zidane

Juventus Pecat Allegri, Angkat Paolo Montero Si "Bodyguard" Zidane

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke