Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Leicester Akan Buat Patung Mendiang Pemilik Klub di Stadion King Power

LEICESTER, KOMPAS.com - Leicester City berencana membuat patung mantan pemilik klub, Vichai Srivaddhanaprabha, dan ditempatkan di area luar Stadion King Power.

Hal ini dilakukan Leicester City sebagai penghormatan kepada Vichai yang tewas dalam sebuah kecelakaan helikopter. Hal ini diungkapkan putra Vichai, Aiyawatt Srivaddhanaprabha, yang kini menjabat sebagai presiden klub.

"Kami tidak akan bisa mengganti apa yang sudah ayah lakukan. Saya sebagai anak dan semua di Leicester City berkomitmen untuk memberi penghormatan dan terus menegakkan warisannya," kata Aiyawatt dikutip dari situs web FourFourTwo, Sabtu (10/11/2018).

"Saya berencana membuat patung ayah dan ditaruh di luar Stadion King Power, sebagai penghargaan permanen untuk seseorang yang membuat segalanya menjadi mungkin. Dia akan selalu berada di hati kami dan dia tidak akan pernah terlupakan," tutur Aiyawat.

Publik Leicester memang terlihat sangat kehilangan ketika mengetahui kepergian Vichai. Sosok pengusaha sukses asal Thailand itu dikenal sangat dekat tidak hanya di klub namun juga Kota Leicester.

Vichai mulai dikenal ketika menjadi aktor penting keberhasilan Leicester City menjadi juara Liga Inggris musim 2015-2016. Kesuksesan itu dianggap sebagai salah satu kisah terbaik di sepak bola.

Adapun Leicester City untuk pertama kali akan bermain di Stadion King Power setelah kepergian Vichai. Leicester City akan menjamu Burnley pada laga pekan ke-12 Liga Inggris, Sabtu (10/11/2018).

https://bola.kompas.com/read/2018/11/10/13283968/leicester-akan-buat-patung-mendiang-pemilik-klub-di-stadion-king-power

Terkini Lainnya

Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Liga Italia
Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Liga Inggris
Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Sports
Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Badminton
Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Liga Inggris
Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Badminton
Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Badminton
Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Badminton
Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Badminton
Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Badminton
Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Timnas Indonesia
Final Thomas Cup 2024, Ginting: Saya Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Final Thomas Cup 2024, Ginting: Saya Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Badminton
Cerita di Balik Marselino dkk Curi Perhatian Roberto Mancini dan Asistennya

Cerita di Balik Marselino dkk Curi Perhatian Roberto Mancini dan Asistennya

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Ginting Takluk dari Shi Yu Qi, Indonesia 0-1 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Ginting Takluk dari Shi Yu Qi, Indonesia 0-1 China

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke