Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Hasil Arema FC Vs PSMS, Singo Edan Pesta Gol, Mitra Kukar Atasi PSIS

Gol-gol Arema FC ke gawang PSMS dicetak oleh Dedik Setiawan (8'), Makan Konate (12' dan 39'), Dendi Santoso (23'), dan Nur Hardianto (80').

Pada babak pertama, Arema FC selaku tuan rumah sudah menekan ke pertahanan tim tamu.

Hal itu dibuktikan dengan gol cepat yang dicetak oleh Dedik Setiawan pada menit ke-8.

Tim berjuluk Singo Edan itu kembali menambah gol melalui Makan Konate yang memanfaatkan kelengahan dari pertahanan PSMS.

Pada menit ke-23, Dendi Santoso menambah koleksi gol melalui tendangan keras yang dilesatkan dari luar kotak penalti.

Konate kembali mencetak gol pada menit ke-39 setelah berhasil terbebas dari perangkap offside.

Babak pertama berakhir dengan keunggulan telak Arema FC atas PSMS dengan skor 4-0.

Pada babak kedua, Arema FC kembali menambah pundi-pundi gol pada menit ke-80.

Umpan silang dari Dedik Setiawan bisa dikonversi menjadi gol oleh Nur Hardianto.

Sebenarnya, Arema FC mendapat kesempatan menambah gol, tetapi Hamka Hamzah gagal mengeksekusi penalti jelang laga berakhir.

Hingga laga berakhir, skor bertahan 5-0 untuk keunggulan tuan rumah.

Dengan kemenangan ini, Arema naik ke posisi 8 klasemen sementara Liga 1 dengan raihan 38 poin.

Pada pertandingan lain, Mitra Kukar berhasil menang 2-0 atas PSIS Semarang pada laga yang digelar di Stadion Aji Imbut.

Gol Mitra Kukar dicetak oleh eksekusi penalti Dannie Guthrie (20') dan Septian David Maulana (79').

Dengan hasil ini, Mitra Kukar berada di posisi ke-14 dengan koleksi 35 poin. Adapun PSIS berada di posisi ke-10 dengan 36 poin.

https://bola.kompas.com/read/2018/10/28/17365138/hasil-arema-fc-vs-psms-singo-edan-pesta-gol-mitra-kukar-atasi-psis

Terkini Lainnya

Jadwal Semifinal Championship Series Liga 1, Persib Vs Bali United, Nick Kuipers Intip Peluang Menang

Jadwal Semifinal Championship Series Liga 1, Persib Vs Bali United, Nick Kuipers Intip Peluang Menang

Liga Indonesia
Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Gugur, 2 Wakil Indonesia ke Semifinal

Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Gugur, 2 Wakil Indonesia ke Semifinal

Badminton
Joel Matip dan Thiago Tinggalkan Liverpool

Joel Matip dan Thiago Tinggalkan Liverpool

Liga Inggris
Upaya FIFA Berantas Rasialisme: Larangan Bertanding hingga Gestur Tangan Menyilang

Upaya FIFA Berantas Rasialisme: Larangan Bertanding hingga Gestur Tangan Menyilang

Internasional
Persib Bandung Vs Bali United, Hodak Siapkan Pasukan Sampai Babak Adu Penalti

Persib Bandung Vs Bali United, Hodak Siapkan Pasukan Sampai Babak Adu Penalti

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Akan Panggil 2 Pemain Tambahan untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia Akan Panggil 2 Pemain Tambahan untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia
Hasil Thailand Open 2024: Langkah Gregoria Terhenti Usai Berjuang Tiga Gim

Hasil Thailand Open 2024: Langkah Gregoria Terhenti Usai Berjuang Tiga Gim

Badminton
Pemain 14 Tahun Pecahkan Rekor Sergio Aguero di Liga Argentina

Pemain 14 Tahun Pecahkan Rekor Sergio Aguero di Liga Argentina

Liga Lain
Pemain Terlupakan Man City Bisa Dapat Medali Juara Premier League

Pemain Terlupakan Man City Bisa Dapat Medali Juara Premier League

Liga Inggris
Kata Manajer Tim Terkait Ujian Madura United di Championship Series Liga 1

Kata Manajer Tim Terkait Ujian Madura United di Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Resmi Diluncurkan, Honor of Kings Gelar Turnamen Esport

Resmi Diluncurkan, Honor of Kings Gelar Turnamen Esport

Sports
Timnas Jerman Panggil 27 Pemain, Nagelsmann Ingin Juara Euro 2024

Timnas Jerman Panggil 27 Pemain, Nagelsmann Ingin Juara Euro 2024

Internasional
Tiga Klub 100 Persen Lolos Club Licensing, Bukti Konsistensi, Sejarah, dan Pelecut Prestasi

Tiga Klub 100 Persen Lolos Club Licensing, Bukti Konsistensi, Sejarah, dan Pelecut Prestasi

Liga Indonesia
Xavi Menang dalam Laga Ke-100 Latih Barcelona, Bicara Hasrat Juara

Xavi Menang dalam Laga Ke-100 Latih Barcelona, Bicara Hasrat Juara

Liga Spanyol
LaLiga Extratime, Kedekatan Sepak Bola Indonesia dan Spanyol

LaLiga Extratime, Kedekatan Sepak Bola Indonesia dan Spanyol

Liga Spanyol
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke