Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Menang atas Iran, Pelatih Timnas U-16 Indonesia Lega

KUALA LUMPUR, KOMPAS.com - Pelatih Timnas U-16 Indonesia, Fakhri Husaini, mengaku lega dengan kemenangan anak-anak asuhannya atas Iran pada Piala Asia U-16 2018, Jumat (21/9/2018).

"Saya bangga dengan permainan anak-anak hari ini," ucap Fakhri Husaini seperti dikutip dari situs web resmi Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC).

"Kemenangan ini sangat berarti bagi kami karena laga pertama selalu sulit," tuturnya melanjutkan.

Timnas U-16 Indonesia menang 2-0 atas Iran pada pertandingan pertama Grup C Piala Asia U-16 2018 di Stadion Bukit Jalil.

Dua gol kemenangan Timnas U-16 dicetak oleh pemain kembar, Bagus Kahfi pada awal-awal laga dan Bagas Kaffa pada pengujung pertandingan.

"Pertandingan yang ketat. Namun, kambi bisa memainkan tempo dan transisi permainan dengan baik," kata Fakhri.

Kendati demikian, Fakhri Husaini enggan terlalu larut dalam euforia. Dia kini akan fokus pada laga selanjutnya melawan Vietnam, Senin (24/9/2018).

https://bola.kompas.com/read/2018/09/21/20331898/menang-atas-iran-pelatih-timnas-u-16-indonesia-lega

Terkini Lainnya

AFC Jatuhkan Denda Kepada Shin Tae-yong, Hubner, dan Jenner

AFC Jatuhkan Denda Kepada Shin Tae-yong, Hubner, dan Jenner

Timnas Indonesia
Kecelakaan Mobil, Mantan Gelandang Kamerun Meninggal Dunia

Kecelakaan Mobil, Mantan Gelandang Kamerun Meninggal Dunia

Liga Lain
Lakers Draft Anak LeBron James, Potensi Ciptakan Sejarah dan Penuhi Keinginan Sang Megabintang

Lakers Draft Anak LeBron James, Potensi Ciptakan Sejarah dan Penuhi Keinginan Sang Megabintang

Sports
Cara Menyaksikan Aksi Aldila Sutjiadi di Turnamen Bergengsi Wimbledon 2024 dan US Open 2024

Cara Menyaksikan Aksi Aldila Sutjiadi di Turnamen Bergengsi Wimbledon 2024 dan US Open 2024

Sports
Alasan Lionel Messi Bakal Absen di Laga Argentina Vs Peru

Alasan Lionel Messi Bakal Absen di Laga Argentina Vs Peru

Internasional
Timnas Jerman Sudah Pilih Jersey Lawan Denmark, Sambut 'Rapper' ke Markas Tim

Timnas Jerman Sudah Pilih Jersey Lawan Denmark, Sambut "Rapper" ke Markas Tim

Internasional
Hotel Timnas Brasil di Las Vegas, Mewah tetapi Panas dan Jauh dari Tempat Latihan

Hotel Timnas Brasil di Las Vegas, Mewah tetapi Panas dan Jauh dari Tempat Latihan

Internasional
Kunci Performa Meyakinkan Argentina di Copa America 2024

Kunci Performa Meyakinkan Argentina di Copa America 2024

Internasional
Harga Tiket Euro 2024, dari Rp 500.000 hingga Rp 35 Juta

Harga Tiket Euro 2024, dari Rp 500.000 hingga Rp 35 Juta

Internasional
Madura United Tak Khawatir Banyak Pemain Keluar Jelang Liga 1 2024-2025

Madura United Tak Khawatir Banyak Pemain Keluar Jelang Liga 1 2024-2025

Liga Indonesia
Hasil Copa America 2024: Uruguay Pesta Gol, Amerika Dibekuk Panama

Hasil Copa America 2024: Uruguay Pesta Gol, Amerika Dibekuk Panama

Internasional
Ten Hag Setuju Kontrak Baru di Man United, Niat Bawa Van Nistelrooy

Ten Hag Setuju Kontrak Baru di Man United, Niat Bawa Van Nistelrooy

Liga Inggris
Hasil Uruguay Vs Bolivia 5-0: Gol Nunez, Aksi Suarez, La Celeste Pesta

Hasil Uruguay Vs Bolivia 5-0: Gol Nunez, Aksi Suarez, La Celeste Pesta

Internasional
Suka Duka Perjuangan Beli Tiket Piala Eropa 2024 di JermanĀ 

Suka Duka Perjuangan Beli Tiket Piala Eropa 2024 di JermanĀ 

Internasional
AC Milan Bentuk 'Milan Futuro' Saingan 'Juventus Next Gen'

AC Milan Bentuk "Milan Futuro" Saingan "Juventus Next Gen"

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke