Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

5 Fakta Menarik Swedia Vs Swiss

Gol kemenangan Swedia dicetak oleh Emil Forsberg pada menit ke-66.

Terkait kemenangan itu, Swedia mengulangi pencapaian Piala Dunia 1958 saat mereka bisa menang dua kali beruntun dalam Piala Dunia, yakni menang pada fase perempat final dan semifinal.

Sebelumnya, pada Piala Dunia tahun ini, sebelum mengalahkan Swiss, Swedia menang 3-0 atas Meksiko yang memastikan mereka menjadi juara Grup F dan memastikan langkah ke 16 besar.

Sementara itu, Emil Forsberg pun bisa "pecah telur'. Golnya ke gawang Swiss merupakan gol pertama Forsberg pada Piala Dunia, dengan usaha tembakan yang ke-14 pada Piala Dunia tahun ini.

Berikut ini adalah lima fakta menarik laga Swedia versus Swiss:

2 - Swedia telah memenangi pertandingan Piala Dunia back-to-back untuk kali pertamanya sejak 1958, saat mereka menang pada perempat final dan semifinal sebelum menuju final sebagai negara tuan rumah pada tahun itu.

2 - Kelolosan Swedia ke perempat final menambah anggapan bahwa Swedia bisa tetap baik meski tak lagi diperkuat Zlatan Ibrahimovic.

Saat masih dibela Ibrahimovic pada dua edisi Piala Dunia (2002 dan 2006), Swedia berakhir di babak 16 besar. Adapun pada 2010 dan 2014, Swedia tak lolos ke putaran final.

3 - Swedia telah memenangi tiga pertandingan terakhir pada Piala Dunia 2018, sedangkan Swiss tidak pernah menang dalam tiga pertandingan terakhir.

14 - Emil Forsberg pun bisa "pecah telur'. Golnya ke gawang Swiss merupakan gol pertama Forsberg pada Piala Dunia, dengan usaha tembakan yang ke-14 pada Piala Dunia tahun ini.

50 - Ini menjadi pertandingan ke-50 Swedia di putaran final Piala Dunia, hanya Meksiko (57) yang telah bermain lebih banyak, tanpa pernah memenangi Piala Dunia. 

https://bola.kompas.com/read/2018/07/03/23580208/5-fakta-menarik-swedia-vs-swiss

Terkini Lainnya

Mo Salah Ribut dengan Klopp: Akan Ada Api jika Saya Berbicara

Mo Salah Ribut dengan Klopp: Akan Ada Api jika Saya Berbicara

Liga Inggris
Ernando dan Karakter Adu Penalti

Ernando dan Karakter Adu Penalti

Timnas Indonesia
Jadwal MotoGP Spanyol 2024: Balapan Malam Ini, Marc Marquez Start Terdepan

Jadwal MotoGP Spanyol 2024: Balapan Malam Ini, Marc Marquez Start Terdepan

Motogp
Piala Thomas 2024: Jonatan Dikejutkan Lawan, Menang berkat Ubah Pendekatan

Piala Thomas 2024: Jonatan Dikejutkan Lawan, Menang berkat Ubah Pendekatan

Badminton
Jadwal Lengkap Semifinal Piala Asia U23 2024, Indonesia Vs Uzbekistan

Jadwal Lengkap Semifinal Piala Asia U23 2024, Indonesia Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Semifinal Piala Asia U23 2024, Prediksi Klok Tak Ada yang Mustahil untuk Indonesia

Semifinal Piala Asia U23 2024, Prediksi Klok Tak Ada yang Mustahil untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan: Keyakinan Pasukan STY Akan Tetap Menyerang

Indonesia Vs Uzbekistan: Keyakinan Pasukan STY Akan Tetap Menyerang

Timnas Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Salip Man City, Sheffield United Degradasi

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Salip Man City, Sheffield United Degradasi

Liga Inggris
Hasil Aston Villa Vs Chelsea 2-2: Gol Dianulir, The Blues Bawa Pulang 1 Poin

Hasil Aston Villa Vs Chelsea 2-2: Gol Dianulir, The Blues Bawa Pulang 1 Poin

Liga Inggris
Leverkusen 46 Laga Tanpa Kalah, Xabi Alonso Benar-benar Fenomenal

Leverkusen 46 Laga Tanpa Kalah, Xabi Alonso Benar-benar Fenomenal

Bundesliga
Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Liga Italia
Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Badminton
Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Liga Inggris
Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke