Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Jadwal dan Prediksi Liga Spanyol, El Clasico, Barcelona Vs Real Madrid

BARCELONA, KOMPAS.com - Pekan ke-36 Liga Spanyol akan diwarnai dengan laga antara Barcelona melawan Real Madrid yang bertajuk El Clasico di Camp Nou pada Minggu (6/5/2018) waktu setempat atau Senin dini hari WIB.

Laga El Clasico ini akan diadakan 20 hari sebelum Real Madrid melakoni final Liga Champions kontra Liverpool FC di Kiev.

Bisa jadi Real Madrid akan mengesampingkan laga melawan Barcelona tersebut besar agar mereka lebih fokus menghadapi final Liga Champions.

Hal itu diperkuat dengan laporan Dairio Gol yang dikutip BolaSport.com. Para pemain El Real berseloroh meminta pelatih Zinedine Zidane untuk menurunkan pemain pelapis saja di kandang Blaugrana.

Namun, Real Madrid seharusnya tidak mengesampingkan laga panas tersebut karena pada pertemuan pertama di Santiago Bernabeu kalah 0-3 dari Barcelona. Jika Los Blancos berhasil memenangi laga ini, akan menjadi balas dendam yang sempurna.

Sementara itu, Barcelona sudah memastikan juara La Liga setelah menang 4-2 atas Deportivo La Coruna, Minggu (29/4/2018) berkathat-trick dari Lionel Messi.

Barcelona juga bisa menjadi tim pertama yang invicible pada Liga Spanyol musim ini karena sampai saat ini mereka belum terkalahkan.

Berikut adalah fakta pertandingan Barcelona FC vs Real Madrid:

Jadwal siarang langsung: Senin, 7 Mei 2018, Live, SCTV/beIN Sports 2 pukul 01.45 WIB

Statistik menarik:

  • Laga ini akan menjadi laga ke-238 El Clasico pada semua kompetisi.
  • Barcelona belum terkalahkan sampai saat ini pada laga La Liga musim 2017-2018.
  • Pada lima pertemuan terakhir kedua tim di La Liga, Real Madrid dan Barcelona sama-sama menang dua kali dan seri satu kali.
  • Cristiano Ronaldo sudah mencetak tujuh gol pada El Clasico.
  • Real Madrid hanya menang tiga kali dari 10 laga tandang terakhir mereka di semua kompetisi.

Prediksi susunan pemain:

Barcelona: Ter Stegen, Sergi Roberto, Pique, Umtiti, Jordi Alba, Coutinho, Rakitic, Busquets, Dembele, L. Suarez, Messi

Real Madrid: Navas, Nacho, Jesus Vallejo, Sergio Ramos, Marcelo, Modric, Casemiro, Kroos, Lucas Vazquez, Ronaldo, Benzema

Prediksi hasil akhir:

SportsMole : Barcelona 2-2 Real Madrid
WhoScored : Barcelona 2-2 Real Madrid

https://bola.kompas.com/read/2018/05/06/07403858/jadwal-dan-prediksi-liga-spanyol-el-clasico-barcelona-vs-real-madrid

Terkini Lainnya

Ernando dan Karakter Adu Penalti

Ernando dan Karakter Adu Penalti

Timnas Indonesia
Jadwal MotoGP Spanyol 2024: Balapan Malam Ini, Marc Marquez Start Terdepan

Jadwal MotoGP Spanyol 2024: Balapan Malam Ini, Marc Marquez Start Terdepan

Motogp
Piala Thomas 2024: Jonatan Dikejutkan Lawan, Menang berkat Ubah Pendekatan

Piala Thomas 2024: Jonatan Dikejutkan Lawan, Menang berkat Ubah Pendekatan

Badminton
Jadwal Lengkap Semifinal Piala Asia U23 2024, Indonesia Vs Uzbekistan

Jadwal Lengkap Semifinal Piala Asia U23 2024, Indonesia Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Semifinal Piala Asia U23 2024, Prediksi Klok Tak Ada yang Mustahil untuk Indonesia

Semifinal Piala Asia U23 2024, Prediksi Klok Tak Ada yang Mustahil untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan: Keyakinan Pasukan STY Akan Tetap Menyerang

Indonesia Vs Uzbekistan: Keyakinan Pasukan STY Akan Tetap Menyerang

Timnas Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Salip Man City, Sheffield United Degradasi

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Salip Man City, Sheffield United Degradasi

Liga Inggris
Hasil Aston Villa Vs Chelsea 2-2: Gol Dianulir, The Blues Bawa Pulang 1 Poin

Hasil Aston Villa Vs Chelsea 2-2: Gol Dianulir, The Blues Bawa Pulang 1 Poin

Liga Inggris
Leverkusen 46 Laga Tanpa Kalah, Xabi Alonso Benar-benar Fenomenal

Leverkusen 46 Laga Tanpa Kalah, Xabi Alonso Benar-benar Fenomenal

Bundesliga
Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Liga Italia
Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Badminton
Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Liga Inggris
Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke