Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Penilaian Djanur soal Performa Sadney dan Jajang Sukmara

Kedua pemain itu tampil saat PSMS menang 2-1 atas PSM Makassar dalam laga perdana Piala Presiden 2018 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Selasa (6/1/2018) malam.

Untuk Sadney, pelatih yang akrab disapa Djanur itu menilai performanya belum maksimal. Di laga itu, Sadney ditarik keluar pada menit ke-38 digantikan Suhandi. Djanur mengatakan, Sadney diganti lantaran cedera.

"Kami baru menurunkan dua pemain asing yang sudah dikontrak. Saya sangat memaklumi penampilan Sadney, tadi keluar bukan karena jelek, melainkan ada sedikit benturan," ucap Djanur seusai laga.

Menurut Djanur, Sadney belum tampil dalam performa terbaiknya. Sebab, ia masih memerlukan adaptasi bersama tim.

"Namun, saya punya harapan sama dia. Dia harus ada waktu untuk adaptasi," ujarnya.

Sementara itu, penilaian positif diberikan Djanur bagi Jajang Sukmara (Jasuk). Ia mengamati, pada awal laga, Jasuk tampil kurang lepas. Namun, ia perlahan mampu meningkatkan performanya hingga akhir pertandingan.

"Jajang di awal agak sedkit gugup. Namanya juga baru main sebagai inti, ada kurang. Namun, pada babak kedua, dia bisa menyesuaikan diri sehingga tampil lebih baik," katanya. 

https://bola.kompas.com/read/2018/01/17/11550908/penilaian-djanur-soal-performa-sadney-dan-jajang-sukmara

Terkini Lainnya

Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Liga Inggris
Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Timnas Indonesia
Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke