Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Alexandre Pato dan Kenangan Indahnya bersama AC Milan

Kala masih berseragam Rossoneri, Pato tergolong sebagai pemain yang sukses. Dari 150 laga, dia mampu melesakkan 63 gol.

Pemain yang kini berkarier di Liga China bersama Tianjin Quanjian itu pun mengaku bahagia pernah menjadi bagian dari Milan.

"Milan adalah rumah saya dan tim pertama saya di luar Brasil. Mereka memberikan saya kesempatan untuk menjadi pemain yang dikenal di seluruh dunia," kata Pato dari Football Italia.

"Mereka juga memberikan saya kesempatan untuk bermain di kompetisi Eropa, meraih gelar, dan bermain bersama para pemain hebat. Saya cinta Milan," tutur dia.

Selain sukses secara karier, Pato mengaku cinta dengan Milan karena memiliki banyak teman di sana.

Bahkan sampai sekarang, Pato masih menjalin hubungan yang baik dengan eks presiden klub, Silvio Berlusconi, dan juga Adriano Galliano selaku mantan CEO.

Kenangan indah bersama Milan membuat Pato membuka peluang untuk kembali ke klub yang berdiri sejak tahun 1899 tersebut.

"Bisakah saya kembali suatu hari nanti? Saat ini saya bermain di China dan saya pun senang di sini. Namun, siapa yang tahu dengan masa depan?" ujar Pato.

"Jika saya mendapatkan tawaran dari Milan atau klub Eropa lainnya, saya akan memikirkannya."

Setelah meninggalkan Milan pada 2013, Pato dijual ke Corinthians.

Selanjutnya, ia memperkuat Sao Paolo, Chelsea, Villarreal, hingga akhirnya merapat ke Tianjin Quanjian.

https://bola.kompas.com/read/2018/01/09/08480098/alexandre-pato-dan-kenangan-indahnya-bersama-ac-milan

Terkini Lainnya

Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Internasional
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Internasional
Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Internasional
VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Badminton
Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Badminton
Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Badminton
'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke