Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Harga Coutinho Sangat Layak karena Van Dijk Pun Rp 1,3 Triliun

Transfer tersebut membuat Coutinho menjadi pemain termahal sepanjang sejarah Barcelona. Dia pun menempati urutan kedua rekor transfer tertinggi di dunia, berada di bawah penyerang Paris Saint-Germain, Neymar Junior, yang diboyong dari Barcelona dengan harga 222 juta euro (Rp 3,6 triliun).

Tak pelak, transfer tersebut menjadi pembicaraan hangat bagi para pencinta sepak bola, terutama bagi fans Barcelona dan Liverpool. Transfer ini juga melanjutkan kegilaan klub-klub raksasa Eropa dalam mendatangkan pemain bintang dalam beberapa tahun terakhir dengan harga yang bisa dibilang tidak masuk akal.

Mantan pemain Inter Milan, AC Milan, Juventus dan tim nasional Italia, Andrea Pirlo, ikut buka suara perihal transfer Coutinho. Dia mengatakan bahwa sangat layak bagi Liverpool untuk melepas Coutinho dengan harga 160 juta euro.

Namun, hal ini juga disebabkan oleh pembelian yang dilakukan Liverpool terhadap bek Southampton, Virgil van Dijk, yang menghabiskan dana sebesar 80 juta euro (sekitar Rp 1,3 triliun).

"Sebuah transfer dengan harga gila lainnya. Namun, harga Coutinho ini sudah sesuai dengan perkembangan zaman," kata Pirlo seperti dikutip BolaSport.com dari Sky Italia.

"Jika Van Dijk benar-benar bernilai 80 juta euro, maka Coutinho layak dihargai dua kali lipat dari transfer itu. Jadi, semuanya telah berjalan dengan adil," ucapnya. (Verdi Hendrawan)

https://bola.kompas.com/read/2018/01/08/08430068/harga-coutinho-sangat-layak-karena-van-dijk-pun-rp-1-3-triliun

Terkini Lainnya

Liverpool Vs Wolves: Tugas Terakhir Klopp, Selamat Tinggal yang Berat...

Liverpool Vs Wolves: Tugas Terakhir Klopp, Selamat Tinggal yang Berat...

Liga Inggris
Arsenal Vs Everton: Saat Arteta Berharap Bantuan Moyes dan West Ham...

Arsenal Vs Everton: Saat Arteta Berharap Bantuan Moyes dan West Ham...

Liga Inggris
Man City Vs West Ham: Pasukan Guardiola Tiap Detik Harus Sempurna

Man City Vs West Ham: Pasukan Guardiola Tiap Detik Harus Sempurna

Liga Inggris
Persib Vs Bali United: Teco Nyaman, Tak Lagi Main di Lapangan Latihan

Persib Vs Bali United: Teco Nyaman, Tak Lagi Main di Lapangan Latihan

Liga Indonesia
Como 1907 Proyek “1 Miliar Dollar”, Bos Hartono Tak Kejar Gengsi

Como 1907 Proyek “1 Miliar Dollar”, Bos Hartono Tak Kejar Gengsi

Liga Italia
Kevin Sanjaya Pensiun, Kesedihan Besar Oma Gill, Minions Akan Dirindukan

Kevin Sanjaya Pensiun, Kesedihan Besar Oma Gill, Minions Akan Dirindukan

Badminton
Timnas Indonesia Vs Irak: Kick Off Berubah, Permintaan dari Shin Tae-yong

Timnas Indonesia Vs Irak: Kick Off Berubah, Permintaan dari Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Kronologi Hari Terakhir Allegri di Juventus: Pimpin Latihan Pagi, Sore Dipecat

Kronologi Hari Terakhir Allegri di Juventus: Pimpin Latihan Pagi, Sore Dipecat

Liga Italia
Ketum PSSI soal Elkan Baggott: Tak Mau Menghakimi, Yakin Nasionalisme Masih Ada

Ketum PSSI soal Elkan Baggott: Tak Mau Menghakimi, Yakin Nasionalisme Masih Ada

Timnas Indonesia
Como Promosi ke Serie A, Fabregas Tepati Janji Bawa Skuad Liburan

Como Promosi ke Serie A, Fabregas Tepati Janji Bawa Skuad Liburan

Liga Italia
Jadwal Thailand Open 2024, Dua Wakil Indonesia Berburu Tiket Final

Jadwal Thailand Open 2024, Dua Wakil Indonesia Berburu Tiket Final

Badminton
Man City Vs West Ham: Guardiola Minta Man City Bermain Seperti Lawan Tottenham

Man City Vs West Ham: Guardiola Minta Man City Bermain Seperti Lawan Tottenham

Liga Inggris
Juventus Pecat Allegri, Angkat Paolo Montero Si 'Bodyguard' Zidane

Juventus Pecat Allegri, Angkat Paolo Montero Si "Bodyguard" Zidane

Liga Italia
Jadwal Siaran Langsung Persib Vs Bali United di Championship Series Liga 1

Jadwal Siaran Langsung Persib Vs Bali United di Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Al Nassr Vs Al Hilal: Ronaldo Assist, Mane Picu Penalti, Laga Seri

Al Nassr Vs Al Hilal: Ronaldo Assist, Mane Picu Penalti, Laga Seri

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke