Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Juan Mata Incar Peluang jika Manchester City Gagal Dapat Poin

Manchester City yang berada di puncak klasemen lebih diunggulkan karena penampilan impresif yang mereka tunjukkan pada musim ini.

Bahkan, Manchester City belum terkalahkan dalam 15 partai terakhir.

Alhasil, Manchester City unggul delapan poin dari peringkat kedua klasemen sementara, Manchester United.

Karena penampilan apik itu, banyak pihak yang menjagokan Manchester City akan menjadi juara Liga Inggris musim ini.

Namun, bagi gelandang Manchester United, Juan Mata, terlalu dini untuk meramalkan demikian.

"Ini adalah liga yang gila dan masih terlalu dini jika Anda pikir ini telah berakhir," kata Mata seperti dilansir BolaSport.com dari Goal.

"Saya ingat pada musim 2011-2012 ketika Man United unggul dari Man City dengan delapan poin, lalu tiba-tiba mereka menjadi juara karena menang selisih gol," ucap pemain asal Spanyol itu.

Bagi Mata, setiap pertandingan di Liga Inggris selalu sulit untuk dimenangkan.

Menurut dia, Man United harus siap sedia jika sewaktu-waktu Man City tak mendapat poin maksimal.

"Liga Inggris sangat sulit. Saat Anda menghadapi Watford, Stoke City, West Ham United, dan tim-tim lain, akan sangat sulit untuk selalu memenangi laga itu. Jadi, kami masih memiliki peluang jika mereka tak mampu menang di pertandingan itu," kata Mata.

https://bola.kompas.com/read/2017/12/07/16450028/juan-mata-incar-peluang-jika-manchester-city-gagal-dapat-poin

Terkini Lainnya

Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Internasional
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Internasional
Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Internasional
VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Badminton
Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Badminton
Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Badminton
'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke