Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Kunci Kemenangan Timnas Indonesia atas Guyana

BEKASI, KOMPAS.com — Pelatih Tim Nasional Indonesia Luis Milla membeberkan resep sukses timnya menang atas timnas Guyana pada laga uji coba di Stadion Patriot Candrabhaga, Sabtu (25/11/2017). Timnas Indonesia menang 2-1 pada laga tersebut. 

Timnas Guyana sempat unggul terlebih dulu pertandingan baru berjalan 9 menit lewat sepakan Shaquille Agard. Namun, timnas Indonesia bisa membalikkan keadaan lewat brace Ilija Spasojevic. 

"Dari pertandingan hari ini saya melihat dua hasil yang sangat baik," kata Luis Milla selepas pertandingan seperti dilansir BolaSport.com.

"Babak pertama kami bermain kurang baik, tetapi kami bisa mencari solusi untuk tampil lebih baik di babak kedua dan hasilnya bagus untuk kami," ucap pelatih asal Spanyol tersebut.

Milla mengatakan, pada babak kedua, ia memerintahkan Evan Dimas dan kawan-kawan untuk mengambil alih serangan ke gawang Guyana.

Usaha yang dimaksimalkan lewat sektor sayap akhirnya membuahkan hasil dengan gol kedua Spasojevic pada menit ke-75 seusai menerima umpan Febri Hariyadi. Sebelumnya, Spaso menyamakan kedudukan lewat tendangan penalti pada menit ke-76. 

"Kami akhirnya bisa memecahkan kebuntuan di babak kedua. Saya melihat pertandingan malam ini, kami memang layak untuk menang," kata Milla.

Laga ini juga menjadi persiapan timnas Indonesia menghadapi turnamen Tsunami Cup pada awal Desember mendatang. (Hary Prasetya) 

https://bola.kompas.com/read/2017/11/26/04320058/kunci-kemenangan-timnas-indonesia-atas-guyana

Terkini Lainnya

Timnas Indonesia Pantang Remehkan Filipina, Pemain U23 Jangan Kecil Hati

Timnas Indonesia Pantang Remehkan Filipina, Pemain U23 Jangan Kecil Hati

Timnas Indonesia
Klasemen Proliga 2024, Jakarta STIN BIN No 1 Putra, Popsivo Polwan Belum Terkalahkan

Klasemen Proliga 2024, Jakarta STIN BIN No 1 Putra, Popsivo Polwan Belum Terkalahkan

Sports
Piala Asia U17 Putri 2024 Bukan Titik Akhir, Garuda Pertiwi Mau Terus Belajar

Piala Asia U17 Putri 2024 Bukan Titik Akhir, Garuda Pertiwi Mau Terus Belajar

Timnas Indonesia
Persib Vs Bali United, Kisah Marcos Flores dan Kutukan Maung Bandung

Persib Vs Bali United, Kisah Marcos Flores dan Kutukan Maung Bandung

Liga Indonesia
Mantan Pemain Real Madrid Latih PSBS Biak Musim Depan

Mantan Pemain Real Madrid Latih PSBS Biak Musim Depan

Liga Indonesia
Kekalahan dari Arsenal Sisakan Rentetan Catatan Buruk Man United

Kekalahan dari Arsenal Sisakan Rentetan Catatan Buruk Man United

Liga Inggris
Gregoria Mariska Catatkan Smes Terkencang Selama Uber Cup 2024

Gregoria Mariska Catatkan Smes Terkencang Selama Uber Cup 2024

Badminton
Bayer Leverkusen 50 Laga Tak Terkalahkan, Xabi Alonso Incar Tiga Gelar

Bayer Leverkusen 50 Laga Tak Terkalahkan, Xabi Alonso Incar Tiga Gelar

Bundesliga
PSSI Upayakan Calvin Verdonk-Jens Raven Bela Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

PSSI Upayakan Calvin Verdonk-Jens Raven Bela Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia
IMI X IOF Challenge 2024 Tuntas, Kolaborasi Majukan Offroad Tanah Air

IMI X IOF Challenge 2024 Tuntas, Kolaborasi Majukan Offroad Tanah Air

Sports
Jadwal dan Hasil Undian Thailand Open 2024, Indonesia Kirim 16 Wakil

Jadwal dan Hasil Undian Thailand Open 2024, Indonesia Kirim 16 Wakil

Badminton
Pelatih Korea Utara Ungkap Kelebihan Timnas U17 Putri Indonesia

Pelatih Korea Utara Ungkap Kelebihan Timnas U17 Putri Indonesia

Timnas Indonesia
PSG Vs Toulose 1-3, Noda Sorakan dan Penghormatan untuk Mbappe

PSG Vs Toulose 1-3, Noda Sorakan dan Penghormatan untuk Mbappe

Liga Lain
Real Madrid Pesta Juara LaLiga: Kacamata dan Cerutu Ancelotti, Asa di Liga Champions

Real Madrid Pesta Juara LaLiga: Kacamata dan Cerutu Ancelotti, Asa di Liga Champions

Liga Spanyol
Championship Series Liga 1: Fakta Head to Head Bali United Vs Persib

Championship Series Liga 1: Fakta Head to Head Bali United Vs Persib

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke