Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Respons Manajemen Persib soal Petinggi Klub yang Ada di Bangku Pemain

Dalam orasinya, bobotoh mengkritik soal sikap manajemen yang sering melabrak aturan. Salah satunya keberadaan petinggi klub di bench pemain.

Dikonfirmasi terkait hal itu, Komisaris PT Persib Bandung, Kuswara S Taryono, enggan memberi komentar.

"Khusus yang itu saya tidak mau komentar dulu," ucap Kuswara.

Kuswara juga membantah bahwa manajemen disebut kerap melabrak regulasi. Menurut Kuswara, sampai saat ini, pihak manajemen masih berpegang teguh terhadap aturan.

"Kami semua sesuai regulasi. Intinya, semuanya mengacu kepada regulasi. Saya ini lawyer juga. Semua sudah sesuai on the track. Namun, kami tidak dalam posisi harus meng-counter regulasi karena sudah masuk wilayah hukum," ujarnya.

Diberitakan sebelumnya, suporter bobotoh meradang atas buruknya performa Persib di Liga 1 Indonesia.

Akumulasi kekecewaan itu diluapkan dalam aksi unjuk rasa yang digelar di halaman Kantor PT Persib Bandung Bermartabat (PBB), Jalan Sulanjana, Selasa (17/10/2017).

Ragam protes disuarakan bobotoh. Satu di antaranya soal kebiasaan manajemen yang kerap kali melabrak aturan. Contoh konkretnya, kebiasaan para petinggi klub yang duduk di bench pemain.

"Regulasinya kalau manajer memang wajib, secara regulasi itu sudah tepat. Cuma yang lain ada beberapa masuk menjadi kitman dan lain-lain," ucap Tobias Ginanjar, salah seorang koordinator aksi.

Menurut Tobi, tak seharusnya para petinggi klub duduk bersama para pelatih yang mengurus teknis permainan.

"Itu enggak perlu, justru akan lebih terhormat jika (petinggi klub) ada di atas, di tempat penonton," kata Tobi.

https://bola.kompas.com/read/2017/10/17/20575108/respons-manajemen-persib-soal-petinggi-klub-yang-ada-di-bangku-pemain

Terkini Lainnya

Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Motogp
Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Liga Inggris
Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Badminton
Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Timnas Indonesia
Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Motogp
Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Badminton
Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Timnas Indonesia
Semifinal Piala Asia U23, Jangan Remehkan Lagi Indonesia

Semifinal Piala Asia U23, Jangan Remehkan Lagi Indonesia

Liga Indonesia
Hasil Thomas Cup 2024, Anthony Sinisuka Ginting Menang

Hasil Thomas Cup 2024, Anthony Sinisuka Ginting Menang

Badminton
Fakta Menarik Uzbekistan, Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Fakta Menarik Uzbekistan, Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke