Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Zidane: Real Madrid Mestinya Bisa Cetak Gol Lebih Banyak

Tim beralias El Real itu sukses membawa pulang kemenangan 3-1 dari Signal Iduna Park, Selasa (26/9/2017).

Gareth Bale menyumbang satu gol buat Los Blancos pada menit ke-18, sedangkan Cristiano Ronaldo mencetak dua gol (50' dan 79').

Adapun satu-satunya gol balasan Dortmund datang dari Pierre-Emerick Aubameyang (54').

Menengok catatan statistik, Madrid memang lebih rajin mengancam dibanding Dortmund.

Ronaldo cs menebar 10 tembakan tepat sasaran selama 90 menit permainan, sedangkan tim tuan rumah cuma empat.

"Kami seharusnya bisa mencetak gol lebih banyak," kata Zidane selepas pertandingan.

"Akan tetapi, yang terpenting adalah kami bisa mencetak gol lebih banyak dibanding tim lawan," ucap sang nakhoda.

"Saya senang untuk Ronaldo dan Bale. Para pemain sudah bekerja keras," tutur pencetak gol timnas Perancis pada final Piala Dunia 1998 itu.

Hasil positif yang diraih Madrid sekaligus memutus sebuah kutukan.

Sebelum pertemuan kali ini, Ronaldo dkk tak pernah menang saban datang ke kandang Dortmund.

Mereka memperoleh tiga hasil seri dan tiga kekalahan dalam enam lawatan ke rumah sang rival. (Ade Jayadireja)

https://bola.kompas.com/read/2017/09/27/08410058/zidane--real-madrid-mestinya-bisa-cetak-gol-lebih-banyak

Terkini Lainnya

De Zerbi Tinggalkan Brighton Akhir Musim, Masuk Radar Milan dan Bayern

De Zerbi Tinggalkan Brighton Akhir Musim, Masuk Radar Milan dan Bayern

Liga Inggris
Leverkusen Juara Bundesliga Tanpa Kalah, Alonso Panjat Pagar, Hadiah Cincin Emas

Leverkusen Juara Bundesliga Tanpa Kalah, Alonso Panjat Pagar, Hadiah Cincin Emas

Bundesliga
Ungkapan Hati Bojan Hodak Bawa Persib ke Final, Putus Kutukan Bali United

Ungkapan Hati Bojan Hodak Bawa Persib ke Final, Putus Kutukan Bali United

Liga Indonesia
BERITA FOTO: Persib ke Final, Atmosfer Luar Biasa Si Jalak Harupat

BERITA FOTO: Persib ke Final, Atmosfer Luar Biasa Si Jalak Harupat

Liga Indonesia
Jadwal Final Thailand Open 2024: Ana/Tiwi Harapan Juara Indonesia

Jadwal Final Thailand Open 2024: Ana/Tiwi Harapan Juara Indonesia

Badminton
Thailand Open 2024, Rasa Syukur Febriana/Amalia Tembus Final Super 500 Pertama

Thailand Open 2024, Rasa Syukur Febriana/Amalia Tembus Final Super 500 Pertama

Badminton
Jadwal Liga Inggris dan Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Jadwal Liga Inggris dan Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Liga Inggris
Atalanta Lolos ke Liga Champions, De Ketelaere Minta Maaf ke AC Milan

Atalanta Lolos ke Liga Champions, De Ketelaere Minta Maaf ke AC Milan

Liga Italia
Hasil Torino Vs Milan: Bola Udara, Sengatan 17 Detik, Rossoneri Kalah

Hasil Torino Vs Milan: Bola Udara, Sengatan 17 Detik, Rossoneri Kalah

Liga Italia
Veddriq Leonardo Juara di Shanghai, Buka Kans Lolos Olimpiade Paris 2024

Veddriq Leonardo Juara di Shanghai, Buka Kans Lolos Olimpiade Paris 2024

Sports
Hasil Bundesliga, Bayer Leverkusen Torehkan Rekor Invincible

Hasil Bundesliga, Bayer Leverkusen Torehkan Rekor Invincible

Bundesliga
Shin Tae-yong Akan Melakoni 3 Laga Dalam Rentang Waktu 10 Hari

Shin Tae-yong Akan Melakoni 3 Laga Dalam Rentang Waktu 10 Hari

Timnas Indonesia
FC Utrecht Lepas Ivar Jenner ke Timnas Indonesia

FC Utrecht Lepas Ivar Jenner ke Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Bali United 3-0, Maung ke Final Championship Series Liga 1

Hasil Persib Vs Bali United 3-0, Maung ke Final Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke