Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Jawaban Andrea Pirlo soal Peluang AC Milan Juarai Liga Italia

Dilansir BolaSport.com dari La Repubblica, Pirlo menganggap kekuatan Juventus masih yang terbaik di Italia.

"Setiap tahun orang-orang berkata tahun ini akan menjadi milik Napoli, Roma, atau yang lain, tetapi akhirnya kita bisa melihat Juventus yang berjaya," ujar Pirlo.

Selain itu, pemain yang sempat bermain di AC Milan dan Juventus ini mengatakan, kedatangan Leonardo Bonucci akan membuat Rossoneri menjadi tim yang lebih baik.

"Bonucci akan memberi Milan karisma, identitas, dan pengalaman internasional," kata Pirlo.

Namun, Pirlo menganggap hal tersebut belum cukup bagi Milan untuk memenangi Liga Italia.

"Apakah Milan akan bersaing memperebutkan scudetto? Saya kira tidak," tuturnya.

"Saat Anda memulai dari nol dan membeli 10 pemain baru, mungkin mereka bagus, tetapi akan sulit untuk langsung meraih kemenangan," ujar Pirlo.

"Target Milan musim ini adalah masuk ke zona Liga Champions," ucapnya.

Pirlo pernah membela AC Milan itu dari periode 2001-2011. Dia mempersembahkan dua gelar Liga Champions untuk Milan, yakni pada musim 2002-2003 dan 2006-2007.

Setelah itu, dia memperkuat Juventus pada 2011-2015. Kini, pemain berusia 38 tahun itu bermain untuk klub Amerika Serikat, New York City. 

https://bola.kompas.com/read/2017/07/27/19230008/jawaban-andrea-pirlo-soal-peluang-ac-milan-juarai-liga-italia

Terkini Lainnya

Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan di Final Piala Asia U23 2024

Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan di Final Piala Asia U23 2024

Internasional
Gratis! Nonton Final Euro 2024 Langsung di Olympiastadion Berlin, Cek Caranya

Gratis! Nonton Final Euro 2024 Langsung di Olympiastadion Berlin, Cek Caranya

BrandzView
Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Liga Indonesia
Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Liga Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Badminton
Indonesia Diminta Jadi Kandidat Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Basket U19

Indonesia Diminta Jadi Kandidat Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Basket U19

Sports
Indonesia Vs Irak: Laga yang Menyulitkan dan Menentukan di 15 Menit Terakhir

Indonesia Vs Irak: Laga yang Menyulitkan dan Menentukan di 15 Menit Terakhir

Timnas Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Badminton
Gregoria Akhirnya Menang atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Gregoria Akhirnya Menang atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Badminton
Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Timnas Indonesia
Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Timnas Indonesia
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke