Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lapangan di Stadion GBLA Belum Ideal untuk Digunakan

Kompas.com - 07/04/2017, 13:00 WIB
Dendi Ramdhani

Penulis

BANDUNG, KOMPAS.com - Tim Persib Bandung mengeluhkan kondisi rumput di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) yang dinilai tak ideal untuk menggelar pertandingan.

Terkait hal itu, Wali Kota Bandung Ridwan Kamil mengaku masih belum mengetahui pasti bagaimana kondisi terbaru lapangan GBLA.

Namun, jika pun ada kekurangan, seharusnya persoalan itu menjadi tanggung jawab PB PON.

"Saya mau cek dulu. Karena begini, itu yang namanya rumput tanggung jawab dari Ketua PB PON, kan dulu dipakai pembukaan PON dengan janjinya akan dikembalikan seperti semula," ujar Emil, sapaan akrabnya, Jumat (7/4/2017).

Tribun Jabar/Deni Denaswara Stadion Gelora Bandung Lautan Api

Dia pun tak begitu mengerti mengapa kondisi lapangan GBLA belum ideal. Padahal, PB PON telah menjanjikan akan mengembalikan kondisi rumput seperti semula.

"GBLA memang untuk Persib sedang lelang pengelolaan. Jadi, untuk GBLA, tanyakan kepada yang meminjam, menjanjikan, dan mengganti mengapa pergantiannya tidak seperti kayak dulu lagi," ucapnya.

Persib Bandung dijadwalkan akan menghelat laga perdana Liga 1 Indonesia kontra Arema FC pada 15 April 2017 mendatang.

Dengan kondisi lapangan GBLA yang tak ideal, besar kemungkinan Persib kembali menggunakan Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, sebagai homebase

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Aston Villa Vs Chelsea 2-2: Gol Dianulir, The Blues Bawa Pulang 1 Poin

Hasil Aston Villa Vs Chelsea 2-2: Gol Dianulir, The Blues Bawa Pulang 1 Poin

Liga Inggris
Leverkusen 46 Laga Tanpa Kalah, Xabi Alonso Benar-benar Fenomenal

Leverkusen 46 Laga Tanpa Kalah, Xabi Alonso Benar-benar Fenomenal

Bundesliga
Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Liga Italia
Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Badminton
Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Liga Inggris
Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Motogp
Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Liga Inggris
Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Badminton
Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Timnas Indonesia
Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Motogp
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com