Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Greg Nwokolo Tolak Persib demi Gabung ke Persipura

Kompas.com - 27/07/2016, 10:34 WIB
Anju Christian

Penulis

KOMPAS.com - Eks striker tim nasional Indonesia, Greg Nwokolo, memutuskan bergabung dengan Persipura Jayapura pada putaran kedua TSC 2016. Dia harus menunggu karena pendaftaran pemain untuk putaran pertama sudah ditutup. 

Keputusan ini dikonfirmasi oleh Greg melalui akun Instagram miliknya, Selasa (27/7/2016). 

"Akhirnya, saya memutuskan untuk bermain di putaran kedua TSC bersama Persipura Jayapura," tulis Greg.

Persipura bukanlah satu-satunya klub yang meminati jasa Greg. Diklaim Greg, ada pula ketertarikan dari dua kontestan TSC lainnya, Pusamania Borneo dan Persib Bandung.

Akan tetapi, dia mengaku berat untuk menerima pinangan Persib karena masa lalunya erat dengan Persija Jakarta.

"Untuk menunjukkan respek kepada Jakmania yang selalu memberikan dukungan, saya belum siap bermain untuk Persib. Namun, saya tidak menutup kemungkinan membela Persib pada masa mendatang," lanjut Greg.

 

Look what i found,8 years ago (2008) @bepe20 @aliyudin15 #ponaryoastaman #njanka #abanda ????????

A photo posted by GREG N (@greg_10) on Jul 6, 2016 at 7:59pm PDT

Greg memang sempat membela Persija dalam dua periode, yaitu dari 2008 hingga 2009 dan dari 2014 sampai 2015. Atas dasar kenangan indah di tim ibu kota, dia pun memendam harapan untuk kembali ke Persija suatu saat nanti.

"Saya berharap agar manajemen (Persija) segera merekrut saya lagi," kata dia.

Satu tahun terakhir dihabiskan Greg bersama klub asal Thailand, BEC Tero Sasana. Hanya, tim yang bermarkas di Bangkok itu enggan melanjutkan ikatan kontrak.

Kompas TV Nasib Pelatih Persipura di Ujung Tanduk

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Reaksi Media Korsel: 'Magis Shin Tae-yong' dan 'Tragedi di Doha'

Reaksi Media Korsel: "Magis Shin Tae-yong" dan "Tragedi di Doha"

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com