Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Suporter Cardiff Minta Vincent Tan Pulang Kampung

Kompas.com - 27/12/2013, 06:01 WIB
Alsadad Rudi

Penulis

Sumber Sky Sports
CARDIFF, KOMPAS.com - Ratusan suporter Cardiff City melakukan aksi unjuk rasa di luar Stadion Cardiff City, sebelum laga kontra Southampton, Kamis (26/12/2013). Mereka berunjuk rasa karena kecewa dengan pemilik klub tersebut, Vincent Tan.

Unjuk rasa diikuti sekitar 200 suporter. Mereka membawa sejumlah spanduk yang berisi  kecaman terhadap Tan.

"Pulanglah, diktator Tan. Kami ingin klub kami kembali," demikian tulisan yang tertera di salah satu spanduk.

Tan adalah pengusaha asal Malaysia. Ia menjadi pemilik Cardiff City sejak 2010. Sejak awal, hubungan Tan dan para suporter Cardiff tak harmonis. Hal itu tak lepas dari sejumlah kebijakan yang diambilnya.

Pada 2012, ia memutuskan untuk mengubah warna kebesaran klub, dari biru menjadi merah, yang diikuti dengan perubahan logo tim, dari sebelumnya bergambar burung, berganti menjadi gambar naga.

Pada Oktober 2013, ia memberhentikan Kepala Bidang Perekrutan, Iain Moody, tanpa terlebih dahulu melakukan konsultasi dengan Manajer klub, Malky Mackay.

Suporter kian kesal kepada Tan setelah Tan mengancam untuk memecat Mackay, usai klub tersebut dikalahkan Liverpool dengan skor 1-3, di Anfield, akhir pekan lalu.

Usai laga di Anfieldn itu, sejumlah suporter Cardiff sempat menyanyikan yel-yel sebagai bentuk dukungan untuk Mackay. Menurut mereka, Tan-lah yang harus pergi, bukan Mackay.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Reaksi Pertama Vincent Kompany Setelah Burnley Degradasi

Reaksi Pertama Vincent Kompany Setelah Burnley Degradasi

Liga Inggris
Hasil Liga Inggris: Tottenham Menang, Newcastle Imbang, Burnley Degradasi

Hasil Liga Inggris: Tottenham Menang, Newcastle Imbang, Burnley Degradasi

Liga Inggris
Prawira Bandung Kalahkan Tangerang Hawks, Singleton: Bukan Laga Indah

Prawira Bandung Kalahkan Tangerang Hawks, Singleton: Bukan Laga Indah

Sports
Opini Budi Sudarsono Soal Stok Striker yang Minim di Timnas Indonesia

Opini Budi Sudarsono Soal Stok Striker yang Minim di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Bali United vs Persib, Teco Keluhkan Perubahan Venue Laga

Bali United vs Persib, Teco Keluhkan Perubahan Venue Laga

Liga Indonesia
Pengamat: Cetak Biru 2045 PSSI Harus Dijaga, Ambil Contoh dari Jepang

Pengamat: Cetak Biru 2045 PSSI Harus Dijaga, Ambil Contoh dari Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Fulham Vs Man City: Gvardiol Dwigol, City Pesta ke Puncak

Hasil Fulham Vs Man City: Gvardiol Dwigol, City Pesta ke Puncak

Liga Inggris
Respons Kasus Rasialisme, PSSI Siap Bermitra dengan Meta dan Tiktok

Respons Kasus Rasialisme, PSSI Siap Bermitra dengan Meta dan Tiktok

Liga Indonesia
Como Promosi ke Serie A, Sukacita Henry, Simbol Bernama Gabrielloni

Como Promosi ke Serie A, Sukacita Henry, Simbol Bernama Gabrielloni

Liga Italia
Witan Ungkap Kondisi Usai Kepala Cedera di Laga Indonesia Vs Guinea

Witan Ungkap Kondisi Usai Kepala Cedera di Laga Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
AC Milan Vs Cagliari: Conceicao Akan Terlihat di San Siro

AC Milan Vs Cagliari: Conceicao Akan Terlihat di San Siro

Liga Italia
Como Promosi ke Serie A, Andil Bos Terkaya Indonesia, Dua Juara Dunia

Como Promosi ke Serie A, Andil Bos Terkaya Indonesia, Dua Juara Dunia

Liga Italia
Persib Bidik Juara Liga 1, Berharap Tren Angka 4 dan Tuah Runner-up

Persib Bidik Juara Liga 1, Berharap Tren Angka 4 dan Tuah Runner-up

Liga Indonesia
Man United Vs Arsenal: Hanya Ada Juara di Otak Arteta

Man United Vs Arsenal: Hanya Ada Juara di Otak Arteta

Liga Inggris
Chievo Lahir Kembali, Kisah Cinta dari Sang Legenda Sergio Pellissier

Chievo Lahir Kembali, Kisah Cinta dari Sang Legenda Sergio Pellissier

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com