Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar 24 Negara Lolos Euro 2024, Georgia Satu-satunya Tim Debutan

Kompas.com - 27/03/2024, 10:02 WIB
Farahdilla Puspa,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Sebanyak 24 negara bakal bertanding dalam ajang Euro 2024 yang akan berlangsung di Jerman pada 14 Juni-14 Juli 2024. 

Georgia menjadi satu-satunya tim debutan di Euro 2024. Mereka lolos usai mengalahkan Yunani 4-2 via adu penalti pada final playoff path C di Boris Paichadze Dinamo Arena, Rabu (27/3/2024).

Mereka mengisi Grup F Euro 2024 bersama Turki, Portugal, dan Republik Ceko. Sementara itu, Polandia dan Ukraina juga mendapatkan tiket ke Jerman usai memenangi final playoff. 

Baca juga: Italia Rampungkan Tur Amerika dengan Positif, Persiapan Jelang Euro

Polandia mengalahkan Wales dengan skor 5-4 lewat babak adu penalti pada final playoff path A, sedangkan Ukraina menang 2-1 atas Islandia di final path B. 

Polandia tergabung di Grup D bersama Belanda, Perancis, dan Austraia. Sementara, Ukraina menempati Grup E yang sebelumnya sudah diisi Slovakia, Belgia, dan Romania. 

Sementara itu, Italia yang berstatus juara bertahan Euro berada di Grup B bersama Spanyol, Kroasia, dan Albania. 

Italia menjadi juara Euro 2020 setelah mengalahkan Inggris dengan kemenangan adu penalti 3-2 di Stadion Wembley, London. 

Baca juga: Kobbie Mainoo Ingin Tempat di Skuad Inggris untuk Euro 2024

Daftar 24 Negara Lolos Euro 2024

  1. Albania
  2. Austria
  3. Belanda
  4. Belgia 
  5. Denmark
  6. Georgia
  7. Hungaria
  8. Inggris
  9. Italia
  10. Jerman
  11. Kroasia
  12. Perancis
  13. Polandia
  14. Portugal
  15. Republik Ceko
  16. Romania
  17. Serbia
  18. Skotlandia
  19. Slovakia
  20. Slovenia
  21. Spanyol
  22. Swiss
  23. Turki
  24. Ukraina
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Eks Asisten Pelatih Timnas Indonesia Tak Kaget Garuda Pertiwi Kewalahan

Eks Asisten Pelatih Timnas Indonesia Tak Kaget Garuda Pertiwi Kewalahan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Apa Pun, Tetap Dukung Garuda Muda

Indonesia Vs Guinea: Apa Pun, Tetap Dukung Garuda Muda

Timnas Indonesia
Kemenpora-Bappenas Dorong Pemuda Berjejaring demi Keberlanjutan Kebijakan SDM

Kemenpora-Bappenas Dorong Pemuda Berjejaring demi Keberlanjutan Kebijakan SDM

Sports
Pernyataan Selangor FC soal Faisal Halim Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Pernyataan Selangor FC soal Faisal Halim Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Liga Lain
RCTI Premium Sports, Diikuti Persija-PSIS dan 2 Klub Malaysia

RCTI Premium Sports, Diikuti Persija-PSIS dan 2 Klub Malaysia

Sports
Dampak Penyiraman Air Keras kepada Pemain Timnas Malaysia Faisal Halim

Dampak Penyiraman Air Keras kepada Pemain Timnas Malaysia Faisal Halim

Internasional
Madrid Vs Bayern, Alasan Los Blancos Tunda Pesta Juara Liga Spanyol

Madrid Vs Bayern, Alasan Los Blancos Tunda Pesta Juara Liga Spanyol

Liga Champions
Suara Prihatin soal Insiden Air Keras terhadap Striker Malaysia Faisal Halim

Suara Prihatin soal Insiden Air Keras terhadap Striker Malaysia Faisal Halim

Internasional
Jadwal Timnas Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U17 Putri 2024

Jadwal Timnas Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U17 Putri 2024

Timnas Indonesia
Timnas U17 Putri Indonesia Vs Korea Selatan: Garuda Pertiwi Matangkan Komunikasi

Timnas U17 Putri Indonesia Vs Korea Selatan: Garuda Pertiwi Matangkan Komunikasi

Timnas Indonesia
Sinyal Persebaya Surabaya Lakukan Perombakan Tim

Sinyal Persebaya Surabaya Lakukan Perombakan Tim

Liga Indonesia
Indonesia Vs Korsel: Peningkatan Kecepatan Pemain Jadi Fokus Latihan

Indonesia Vs Korsel: Peningkatan Kecepatan Pemain Jadi Fokus Latihan

Timnas Indonesia
Pebalap Muda Indonesia Avila Bahar Juara Round 1 Malaysia Series

Pebalap Muda Indonesia Avila Bahar Juara Round 1 Malaysia Series

Sports
Indonesia Vs Guinea, Kaba Diawara Mengagumi Michael Jordan di Olimpiade

Indonesia Vs Guinea, Kaba Diawara Mengagumi Michael Jordan di Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Skuad Guinea Saat Lawan Timnas U23 Indonesia

Daftar Skuad Guinea Saat Lawan Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com