Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Klasemen Liga 1: Arema FC Bekuk PSS, Belum Keluar dari Zona Degradasi

Kompas.com - 30/09/2023, 17:21 WIB
Ahmad Zilky,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Klasemen Liga 1 menempatkan Arema FC di zona degradasi. Di lain sisi, PSIS Semarang ke tiga besar.

Arema FC menang 2-1 atas PSS Sleman dalam pekan ke-14 Liga 1, kasta tertinggi Liga Indonesia 2023-2024.

Laga Arema FC vs PSS dalam jadwal Liga 1 berlangsung di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, pada Sabtu (30/9/2023).

Arema FC menang atas PSS berkat dua gol penalti yang dicatatkan atas nama Gustavo Almeida pada menit ke-45+1 dan 85.

Baca juga: Arema FC Vs PSS: Posisi Singo Edan Bisa Menipu

Di lain sisi, PSS Sleman mengemas satu gol ke gawang Arema FC melalui Thales pada menit ke-54.

Walaupun menang atas PSS, Arema FC belum beranjak dari zona degradasi. Tim berjuluk Singo Edan itu masih menempati peringkat ke-16 via raihan 13 poin.

Arema FC berjarak satu poin dari Persita Tangerang yang berada di zona aman, tepatnya posisi ke-15 lewat catatan 14 angka.

Meski begitu, Persita Tangerang berpotensi menjauhkan diri dari Arema FC. Sebab, mereka masih belum memainkan laga melawan Persib di pekan ke-14.

Baca juga: Arema FC Vs PSS, Tekad Kuat Singo Edan dalam Peringatan Tragedi Kanjuruhan

Sementara itu, PSIS Semarang juga meraih kemenangan 2-1 atas PSM Makassar dalam pekan ke-14 Liga 1 2023-2024.

Sepasang gol PSIS lahir via Gali Freitas (29’) dan Vitinho (35’). Di lain sisi, satu gol PSM dikemas oleh Kenzo Nambu (66’).

Hasil positif melawan PSM mengantarkan PSIS Semarang berada di peringkatt ketiga klasemen Liga 1 lewat catatan 24 poin.

PSIS hanya berjarak satu poin dari Borneo yang berada di posisi kedua. Mahesa Jenar lalu memiliki selisih tiga angka dari Madura United yang bercokol di puncak klasemen.

Baca juga: Apresiasi untuk Wujudkan Rivalitas Sehat Derbi Jatim Persebaya-Arema

Hasil Liga 1

  • Barito Putera 1-1 RANS Nusantara FC
  • Bali United 2-0 Persikabo 1973
  • Arema FC 2-1 PSS Sleman
  • PSIS 2-1 PSM Makassar
  • Dewa United 1-1 Persebaya Surabaya
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas Indonesia Minta Maaf Usai Warganet Lakukan Aksi Rasis ke Guinea

Timnas Indonesia Minta Maaf Usai Warganet Lakukan Aksi Rasis ke Guinea

Timnas Indonesia
PSSI Kecam Aksi Rasialisme kepada Guinea, Jangan Nodai Perjuangan Timnas Indonesia

PSSI Kecam Aksi Rasialisme kepada Guinea, Jangan Nodai Perjuangan Timnas Indonesia

Internasional
Timnas U17 Putri Indonesia Petik Pelajaran Berharga, Semangat Tak Patah

Timnas U17 Putri Indonesia Petik Pelajaran Berharga, Semangat Tak Patah

Timnas Indonesia
Saat Rekor Penalti Pemain Guinea Ternoda dalam Laga Vs Timnas U23 Indonesia...

Saat Rekor Penalti Pemain Guinea Ternoda dalam Laga Vs Timnas U23 Indonesia...

Internasional
Guinea dan Ilaix Moriba Diserbu Komentar Rasis, Sepak Bola Seharusnya Mempersatukan

Guinea dan Ilaix Moriba Diserbu Komentar Rasis, Sepak Bola Seharusnya Mempersatukan

Timnas Indonesia
Guinea Masuk Grup 'Neraka' Olimpiade 2024, Pelatih Reuni dengan Henry

Guinea Masuk Grup "Neraka" Olimpiade 2024, Pelatih Reuni dengan Henry

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Usai Garuda Muda Jalani Playoff Olimpiade 2024

Jadwal Timnas Indonesia Usai Garuda Muda Jalani Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Pelatih Guinea Tiga Kali Ucap 'Sulit' Usai Lawan Timnas U23 Indonesia

Pelatih Guinea Tiga Kali Ucap "Sulit" Usai Lawan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Bola Emas Diego Maradona di Piala Dunia 1986 Akan Dilelang

Bola Emas Diego Maradona di Piala Dunia 1986 Akan Dilelang

Internasional
Semifinal Championship Series Ingatkan Bos Persib ke Tahun 2014

Semifinal Championship Series Ingatkan Bos Persib ke Tahun 2014

Liga Indonesia
Guinea Kalahkan Indonesia dan Lolos Olimpiade, Ulangi Sejarah 56 Tahun

Guinea Kalahkan Indonesia dan Lolos Olimpiade, Ulangi Sejarah 56 Tahun

Internasional
Proliga 2024, Bandung bjb Tandamata Serukan Bangkit Usai Takluk

Proliga 2024, Bandung bjb Tandamata Serukan Bangkit Usai Takluk

Liga Indonesia
Bayer Leverkusen ke Final Liga Europa: 49 Laga Tak Terkalahkan, Rekor Baru di Eropa

Bayer Leverkusen ke Final Liga Europa: 49 Laga Tak Terkalahkan, Rekor Baru di Eropa

Liga Lain
Kepala Witan Sulaeman Dijahit Usai Lawan Guinea

Kepala Witan Sulaeman Dijahit Usai Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Erick Thohir Bidik Indonesia Tampil di Olimpiade Los Angeles 2028

Erick Thohir Bidik Indonesia Tampil di Olimpiade Los Angeles 2028

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com