Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Saat Lautaro Martinez Lebih Tinggi daripada Messi, "Ganggu" Momen Juara Argentina...

Kompas.com - 20/12/2022, 09:40 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Terdapat satu foto yang menampakkan Lautaro Martinez lebih tinggi daripada Lionel Messi dalam perayaan juara timnas Argentina.

La Albiceleste, julukan timnas Argentina, sukses meraih gelar juara Piala Dunia 2022 pada Minggu (18/12/2022).

Lionel Messi dkk berhak naik podium juara Piala Dunia 2022 di Lusail Stadium setelah mengalahkan Perancis 4-2 (3-3) via adu penalti.

Setelah mendapatkan medali dan mengangkat trofi emas Piala Dunia 2022 di podium, skuad timnas Argentina langsung berkeliling stadion.

Semua juru kamera foto maupun siaran langsung televisi kala itu tentu saja menyorot Lionel Messi.

Baca juga: Messi Sebelum Penalti Penentuan di Final Piala Dunia 2022: Ayo Diego, dari Surga!

Hal itu wajar karena Lionel Messi merupakan kapten timnas Argentina sekaligus pemain terbaik Piala Dunia 2022.

Pada partai final kontra Perancis, Messi tampil apik mencetak dua gol dan sukses menunaikan tugasnya saat maju sebagai algojo penalti pertama timnas Argentina. 

Ketika hendak berkeliling stadion untuk menyapa suporter Argentina, Lionel Messi dikerubungi oleh banyak orang.

Sahabat Lionel Messi, Sergio Aguero, kemudian mengambil insiatif.

Aguero langsung menggendong Lionel Messi ke pundaknya sambil berjalan ke salah satu tribune Lusail Stadium yang terletak di belakang gawang.

Baca juga: Argentina Libur Nasional Rayakan Juara Piala Dunia 2022, Parade Sambut Messi dkk

Lionel Messi kala itu terus mengangkat trofi emas Piala Dunia 2022 sambil bernyanyi bersama para suporter timnas Argentina.

Momen itu tentu membuat publik teringat dengan sosok legenda timnas Argentina, mendiang Diego Armando Maradona.

Diego Maradona juga pernah digendong berkeliling stadion sambil mengangkat trofi Piala Dunia 1986 di Azteca Stadium, Meksiko.

Foto Diego Maradona sedang digendong di atas pundak sambil mengangkat trofi Piala Dunia 1986 itu sangat ikonik.

Kapten Argentina, Diego Maradona, mengangkat trofi Piala Dunia usai mengantar timnya memenangi laga final kontra Jerman Barat dengan skor 3-2 di Stadion Azteca, Mexico City, 29 Juni 1986.AFP/STAFF Kapten Argentina, Diego Maradona, mengangkat trofi Piala Dunia usai mengantar timnya memenangi laga final kontra Jerman Barat dengan skor 3-2 di Stadion Azteca, Mexico City, 29 Juni 1986.

Sejarah seperti terulang di Qatar tahun ini karena Messi yang kerap disandingkan dengan Maradona juga mendapatkan pengalaman serupa.

Halaman:
Baca tentang


Terkini Lainnya

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Reaksi Media Korsel: 'Magis Shin Tae-yong' dan 'Tragedi di Doha'

Reaksi Media Korsel: "Magis Shin Tae-yong" dan "Tragedi di Doha"

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun 'Menari'...

Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun "Menari"...

Timnas Indonesia
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com