Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Monza Vs Juventus 1-0: Di Maria Kartu Merah, Bianconeri Takluk dari Tim Promosi

Kompas.com - 18/09/2022, 22:04 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

MONZA, KOMPAS.com - Juventus di luar dugaan takluk 0-1 dari tim promosi, Monza, pada pekan ketujuh Liga Italia.

Pertandingan Monza vs Juventus berlangsung di Brianteo Stadium pada Minggu (18/9/2022) malam WIB.

Gol penentu kemenangan Monza dicetak oleh Chris Gytkjaer pada menit ke-74 lewat tembakan first time kaki kanan.

Juventus kali ini tidak hanya kalah melainkan juga kembali kehilangan Angel Di Maria.

Winger asal Argentina itu meninggalkan lapangan lebih cepat setelah menerima hukuman kartu merah langsung dari wasit Fabio Maresca pada menit ke-40.

Baca juga: Klarifikasi soal Skandal VAR Juventus Vs Salernitana

Fakta itu tentu mengecewakan bagi Juventus mengingat Di Maria sebenarnya baru kembali bermain setelah pulih dari cedera kaki kiri.

Kekalahan dari Monza semakin memperpanjang tren buruk tidak pernah menang Juventus menjadi lima pertandingan beruntun.

Bianconeri, julukan Juventus, kini tertahan di peringkat ke-8 klasemen Liga Italia dengan koleksi 10 poin dari tujuh laga.

Di sisi lain, ini adalah kemenangan pertama Monza di Liga Italia musim 2022-2023.

Kemenangan atas Juventus mengangkat posisi Monza dari juru kunci ke peringkat ke-18 klasemen Liga Italia dengan raihan empat poin.

Ulasan Laga Monza Vs Juventus:

Pertandingan Monza vs Juventus berjalan sangat alot pada babak pertama.

Monza selaku tuan rumah tampil lebih mendominasi dengan persentase penguasaan bola mencapai 60 persen.

Baca juga: Juventus Vs Benfica, Pengalaman Pertama Allegri Kalah 2 Kali di Fase Grup

Petaka kemudian menghampiri Juventus setelah wasit Fabio Maresca menghukum Angel Di Maria dengan kartu merah pada menit ke-40.

Angelo Di Maria langsung diusir wasit setelah terbukti mengarahkan sikut ke dada bek Monza, Armando Izzo, ketika keduanya berebut bola.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Internasional
Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Badminton
Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

Badminton
Semifinal Piala Uber 2024: Ester Akhiri Penantian 14 Tahun

Semifinal Piala Uber 2024: Ester Akhiri Penantian 14 Tahun

Badminton
Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan di Final Piala Asia U23 2024

Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan di Final Piala Asia U23 2024

Internasional
Gratis! Nonton Final Euro 2024 Langsung di Olympiastadion Berlin, Cek Caranya

Gratis! Nonton Final Euro 2024 Langsung di Olympiastadion Berlin, Cek Caranya

BrandzView
Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Liga Indonesia
Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Liga Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Badminton
Indonesia Diminta Jadi Kandidat Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Basket U19

Indonesia Diminta Jadi Kandidat Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Basket U19

Sports
Indonesia Vs Irak: Laga yang Menyulitkan dan Menentukan di 15 Menit Terakhir

Indonesia Vs Irak: Laga yang Menyulitkan dan Menentukan di 15 Menit Terakhir

Timnas Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Badminton
Gregoria Akhirnya Menang atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Gregoria Akhirnya Menang atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Badminton
Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com