Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal PSM Vs Kuala Lumpur di Final AFC Cup, Berburu Kado untuk Indonesia

Kompas.com - 24/08/2022, 07:00 WIB
Benediktus Agya Pradipta,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

KOMPAS.com - PSM Makassar selaku wakil Indonesia akan melawan klub asal Malaysia, Kuala Lumpur City FC, pada final Zona ASEAN AFC Cup atau Piala AFC 2022.

Laga PSM vs Kuala Lumpur City FC pada final AFC Cup 2022 Zona ASEAN dijadwalkan berlangsung di Stadion Kuala Lumpur, Malaysia, Rabu (24/8/2022) pukul 20.00 WIB.

Dalam laga kali ini, PSM Makassar dan Kuala Lumpur City FC bakal memperebutkan tiket menuju semifinal antarzona AFC Cup 2022.

PSM Makassar bertekad memetik kemenangan dan mengamankan tiket semifinal antarzona AFC Cup 2022 sebagai kado hari ulang tahun (HUT) ke-77 Republik Indonesia.

Baca juga: Final AFC Cup 2022 Vs Kuala Lumpur: Pelatih PSM Sindir AFC gara-gara Luka Lama

Tekad tersebut disamapaikan oleh salah satu pemain PSM Makassar, Rizky Eka Pratama, menjelang laga kontra Kuala Lumpur City FC.

"Bukan hanya 100 persen, kami akan berikan seribu persen. Untuk klub, untuk suporter, dan untuk Indonesia sebagai kado 17 Agustus," kata Rizky Eka, dikutip dari laman resmi PSM.

Sementara itu, pelatih PSM Makassar Bernardo Tavares berusaha membakar semangat anak-anak asuhnya.

Bernardo Tavares mengatakan bahwa laga melawan Kuala Lumpur City FC pada final Zona ASEAN AFC Cup 2022 adalah momentum besar bagi para pemain.

Baca juga: PSM Menang, Bernardo Tavares Terus Soroti Kepemimpinan Wasit

Oleh karena itu, Bernardo Tavares ingin anak-anak asuhnya tampil fokus sekaligus enjoy.

"Kami di sini untuk memberikan yang terbaik. Ini 11 lawan 11," ujar Bernardo Tavares.

"Pemain harus enjoy untuk pertandingan. Ini adalah momen besar untuk Indonesia," tutur pelatih asal Portugal tersebut.

Sebelum ini, PSM Makassar dan Kuala Lumpur City FC sudah pernah bertanding pada fase grup AFC Cup 2022.

Kala itu, mereka bertanding di Stadion Kuala Lumpur, Malaysia, pada laga terakhir Grup H, 24 Juni lalu.

Baca juga: PSM Tatap Jadwal Padat di Liga 1 dan AFC Cup: Bernardo Tavares Protes

Hasilnya, PSM Makassar dan Kuala Lumpur City FC bermain imbang tanpa gol.

Pertandingan yang berakhir imbang itu menyisakan kekesalan dalam diri Bernardo Tavares.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Sebut Garuda Muda Nyaris Runtuh

Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Sebut Garuda Muda Nyaris Runtuh

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Ungkap Kondisi Timnas U23 yang Tidak Baik-baik Saja

Shin Tae-yong Ungkap Kondisi Timnas U23 yang Tidak Baik-baik Saja

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Berharap Masyarakat Indonesia Dukung Kembali Marselino

Shin Tae-yong Berharap Masyarakat Indonesia Dukung Kembali Marselino

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Liga Champions Madrid Vs Bayern, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Liga Champions Madrid Vs Bayern, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Tekad Sabar/Reza untuk Tembus Level Elite di Tur ASEAN

Tekad Sabar/Reza untuk Tembus Level Elite di Tur ASEAN

Badminton
Indonesia Vs Guinea, Bek Lawan Ungkap Motivasi Besar Hadapi Garuda Muda

Indonesia Vs Guinea, Bek Lawan Ungkap Motivasi Besar Hadapi Garuda Muda

Timnas Indonesia
Penerima Tongkat Estafet Telah Siap, Maman Abdurahman Tak Punya Beban Lagi Menuju Pensiun

Penerima Tongkat Estafet Telah Siap, Maman Abdurahman Tak Punya Beban Lagi Menuju Pensiun

Liga Indonesia
Madrid Vs Bayern, Die Roten Berani dan Percaya Diri

Madrid Vs Bayern, Die Roten Berani dan Percaya Diri

Liga Champions
Eks Asisten Pelatih Timnas Indonesia Tak Kaget Garuda Pertiwi Kewalahan

Eks Asisten Pelatih Timnas Indonesia Tak Kaget Garuda Pertiwi Kewalahan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Apa Pun, Tetap Dukung Garuda Muda

Indonesia Vs Guinea: Apa Pun, Tetap Dukung Garuda Muda

Timnas Indonesia
Kemenpora-Bappenas Dorong Pemuda Berjejaring demi Keberlanjutan Kebijakan SDM

Kemenpora-Bappenas Dorong Pemuda Berjejaring demi Keberlanjutan Kebijakan SDM

Sports
Pernyataan Selangor FC soal Faisal Halim Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Pernyataan Selangor FC soal Faisal Halim Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Liga Lain
RCTI Premium Sports, Diikuti Persija-PSIS dan 2 Klub Malaysia

RCTI Premium Sports, Diikuti Persija-PSIS dan 2 Klub Malaysia

Sports
Dampak Penyiraman Air Keras kepada Pemain Timnas Malaysia Faisal Halim

Dampak Penyiraman Air Keras kepada Pemain Timnas Malaysia Faisal Halim

Internasional
Madrid Vs Bayern, Alasan Los Blancos Tunda Pesta Juara Liga Spanyol

Madrid Vs Bayern, Alasan Los Blancos Tunda Pesta Juara Liga Spanyol

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com