Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Link Live Streaming Indonesia Vs Malaysia, Perebutan Perunggu Sore Ini

Kompas.com - 22/05/2022, 11:20 WIB
Benediktus Agya Pradipta,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Timnas U23 Indonesia akan bertanding melawan Malaysia dalam perebutan medali perunggu sepak bola SEA Games 2021 Vietnam.

Laga timnas Indonesia vs Malaysia bakal berlangsung di Stadion Nasional My Dinh, Hanoi, Vietnam, dan bisa disaksikan melalui live streaming SEA Games 2021 pada Minggu (22/5/2022) mulai pukul 16.00 WIB.

Adapun link live streaming timnas Indonesia vs Malaysia dalam laga perebutan medali perunggu sepak bola SEA Games 2021 tersaji di akhir artikel ini.

Timnas U23 Indonesia dan Malaysia memperebutkan medali perunggu setelah menelan kekalahan pada semifinal, Kamis (19/5/2022).

Baca juga: Fakta-fakta Timnas U23 Indonesia Vs Malaysia

Ketika berjuang di semifinal, Indonesia takluk dari Thailand, sedangkan Malaysia menelan kekalahan dari tuan rumah Vietnam.

Indonesia dan Malaysia sama-sama menderita kekalahan 0-1 seusai berjuang hingga babak tambahan waktu atau extra time.

Kekalahan tersebut sekaligus menggugurkan harapan Indonesia dan Malaysia untuk meraih medali emas atau perak.

Indonesia dan Malaysia kini hanya memiliki kesempatan untuk membawa pulang medali perunggu dari ajang SEA Games 2021 Vietnam.

Baca juga: Timnas U23 Indonesia Vs Malaysia, Mantan Pelatih Kiper Timnas Ingatkan Tradisi Medali

Skuad Garuda Muda punya tekad kuat untuk mengalahkan Malaysia dan membawa pulang medali perunggu tersebut.

Tekad kuat timnas U23 Indonesia itu menjadi salah satu modal berharga untuk tetap bermain apik di tengah kesulitan yang melanda.

Shin Tae-yong selaku pelatih timnas U23 Indonesia mengaku kesulitan setelah kehilangan sejumlah pemain.

Firza Andika, Rachmat Irianto, dan Ricky Kambuaya, tak bisa bermain setelah mendapat kartu merah pada semifinal kontra Thailand.

Selain itu, Egy Maulana Vikri juga belum tentu bisa bermain seusai mengalami cedera.

Baca juga: Jadwal Sepak Bola SEA Games 2021: Indonesia Vs Malaysia dan Vietnam Vs Thailand

Dengan demikian, timnas U23 Indonesia terancam hanya memiliki empat pemain cadangan pada pertandingan melawan Malaysia.

Situasi tersebut membuat Shin Tae-yong merasa kesulitan dalam menentukan skuad.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com