Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

HT PSS Vs Persik, Kim Kurniawan Bawa Super Elang Jawa Unggul 1-0

Kompas.com - 02/02/2022, 16:15 WIB
Benediktus Agya Pradipta,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com - PS Sleman unggul 1-0 pada babak pertama kontra Persik Kediri yang termasuk dalam rangkaian pekan ke-22 Liga 1 musim 2021-2022.

Laga PSS vs Persik Kediri itu berlangsung di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, pada Rabu (2/2/2022) sore WIB.

Pada babak pertama, PS Sleman dan Persik Kediri saling berbalas serangan. Mereka pun mampu menciptakan sederet peluang.

Namun, PS Sleman bermain lebih efektif hingga mampu mencetak satu gol lewat sepakan Kim Jeffrey Kurniawan pada menit ke-28.

Di sisi lain, Persik Kediri masih bermasalah dalam proses finishing atau penyelesaian akhir setelah melewatkan sederet peluang.

Baca juga: BREAKING NEWS: Laga PSM Vs Persib Ditunda karena Covid-19, PSIS Vs Persebaya Tetap Lanjut

Jalannya babak pertama PSS vs Persik

Babak pertama antara PS Sleman dan Persik Kediri melahirkan banyak peluang. Ketika laga baru berjalan tiga menit, PS Sleman berhasil membuka rentetan peluang lewat sepakan Kim Jeffrey Kurniawan.

Kim Jeffrey Kurniawan menyambut bola liar yang bergerak di kotak penakti Persik Kediri. Namun, bola hasil sepakannya masih membentur badan pemain Persik, Taufiq.

Meski gagal perbuah gol, peluang dari Kim Jeffrey mampu menciptakan momentum bagi PS Sleman.

Setelah itu, PS Sleman menciptakan tiga peluang beruntun yang dua di antaranya lahir melalui umpan silang. 

Ketiga peluang beruntun tersebut juga belum dikonversikan menjadi gol. Barisan pertahanan Persik masih mampu menghalau setiap peluang yang diciptakan Persik.

Berselang beberapa menit kemudian, giliran Persik Kediri yang mengancam gawang PS Sleman.

Baca juga: Update Kasus Covid-19 di Liga 1: Terus Bertambah, 5 Pemain PSS Sleman Karantina

Peluang emas pertama bagi Persik Kediri lahir berkat sepakan melengkung yang dilancarkan oleh penyerang muda, Muhammad Ridwan.

Dia berusaha menempatkan bola di sisi kanan gawang PS Sleman. Namun, sepakannya terlalu melebar sehingga berbuah tendangan gawang untuk PS Sleman.

Lalu, Muhammad Ridwan kembali mendapat peluang emas ketika laga memasuki menit ke-21. Dia berhadapan satu lawan satu dengan kiper PS Sleman, Miswar Saputra, setelah menerima umpan terobosan dari rekannya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com