Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Everton Vs Arsenal: Gol Richarlison Dianulir Dua Kali, Everton Menang Dramatis

Kompas.com - 07/12/2021, 05:05 WIB
Ahmad Zilky,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Pertandingan antara Everton vs Arsenal dalam lanjutan pekan ke-15 Premier League, kasta teratas Liga Inggris 2021-2022 berakhir dengan skor 2-1 untuk kemenangan tuan rumah.

Berdasarkan jadwal Liga Inggris, laga antara Everton vs Arsenal dihelat di Stadion Goodison Park pada Selasa (7/12/2021) dini hari WIB.

Richarlison sempat menceploskan bola ke gawang Arsenal sebanyak tiga kali. Namun, dua gol di antaranya harus dianulir wasit karena offside.

Sosok berusia 24 tahun itu baru bisa menjadi momok bagi Arsenal pada menit ke-80 usai tandukannya berhasil masuk ke gawang Aaron Ramsdale

Gol Richarlison pun menjadi pemicu Demarai Gray untuk memberikan kepastian tiga poin yang didapat Everton di laga melawan Arsenal lewat gol yang dipersembahkannya pada menit ke-90+2.

Baca juga: AC Milan Vs Liverpool, I Rossoneri Sudah Tahu Cara Menang

Sementara Arsenal gagal untuk menjaga keunggul yang diciptakan melalui Martin Odegaard di menit ke-45+2.

Ulasan pertandingan

Everton dan Arsenal bermain terbuka untuk membuka keunggulan di awal-awal babak pertama.

Arsenal berupaya untuk membangun serangan secara perlahan dari bawah pada menit ke-19.

Anak asuh Mikel Arteta pun sempat melakukan beberapa kali umpan pendek ketika sampai di garis pertahanan Everton.

Ketika bola sampai ke kaki Thomas Partey, sang pemain mencoba untuk melepaskan tendangan spekulasi dari luar kotak penalti.

Namun, bola hasil sepakan Partey masih melenceng di atas mistar gawang Everton.

Kemudian giliran Everton yang mendapat kesempatan untuk membuka keunggulan melalui Abdoulaye Doucoure di menit ke-26.

Abdoulaye lolos dari penjagaan pemain bertahan ketika sampai di area pertahanan Arsenal.

Sang pemain pun mencoba untuk melepaskan sebuah tembakan ke gawang Arsenal yang dikawal Aaron Ramsdale.

Baca juga: Dua Sisi Pelatih Jerman di Liga Inggris: Antara Kesuksesan dan Kegagalan

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com