Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Satu Penyelesan Terbesar Ronald Koeman soal Luis Suarez

Kompas.com - 02/02/2021, 22:00 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Sem Bagaskara

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pelatih Barcelona, Ronald Koeman, begitu menyesal melepas kepergian Luis Suarez ke Atletico Madrid.

Luis Suarez resmi hijrah dari Barcelona ke Atletico Madrid pada bursa transfer musim panas 2020 lalu.

Striker berusia 34 tahun itu dilepas Barca usai melalui enam musim fenomenal dengan kontribusi 195 gol dan 113 assist dari 283 laga.

Berkat kontribusinya, Luis Suarez pun berhasil mempersembahkan berbagai gelar prestisius untuk Blaugrana di mana momen yang paling fantastis terjadi pada musim 2014-2015.

Pada saat itu, El Pistolero, julukan Luis Suarez, sukses membawa Barca meraih treble winners dengan meraih trofi LaLiga, Copa del Rey, dan Liga Champions.

Baca juga: Ribut Detail Kontrak Lionel Messi, La Pulga Justru Topang Barcelona

Sayang, kisah romantis Luis Suarez bersama Barcelona harus berakhir musim lalu karena kontraknya tak diperpanjang.

Alhasil, salah satu striker terganas di Eropa itu pun dilepas secara cuma-cuma ke Atletico Madrid.

Sejatinya, Ronald Koeman yang merupakan pelatih anyar Barca tidak ingin melepas Suarez.

Akan tetapi, gaji yang begitu tinggi membuat Barca harus melepas Suarez demi mengurangi beban finansial klub.

Keputusan tersebut pun jelas membuat Koeman, yang masih menginginkan Suarez menetap di Camp Nou, menyesal.

Baca juga: Kontrak Fantastis Lionel Messi Bocor, Barcelona Era Bartomeu Bobrok

Pasalnya, Barca tidak memiliki striker nomor 9 top dunia di skuad mereka saat ini.

Terdapat satu hal lain yang membuat pelatih asal Belanda itu sangat menyesali kepergian Suarez, yakni fakta bahwa sang bomber pindah ke Atletico.

Koeman merasa tak sepatutnya Barca melepas El Pistolero ke rival langsung di LaLiga.

Benar saja, bersama Los Rojiblancos, julukan Atletico Madrid, Suarez kembali menunjukkan taringnya.

Bahkan, saat ini Suarez memimpin daftar El Pichichi alias pencetak gol terbanyak Liga Spanyol dengan torehan 14 gol dan sukses membawa Atletico ke puncak klasemen sementara.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

Internasional
Timnas Indonesia 'Dikepung' Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia "Dikepung" Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas Indonesia
Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Liga Inggris
Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Sports
Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas Indonesia
Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Badminton
Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia
Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Internasional
Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Sports
Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Liga Spanyol
Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com