Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal Liga Spanyol Akhir Pekan Ini, Empat Tim Lakoni Laga Perdana

Kompas.com - 26/09/2020, 06:00 WIB
Kevin Topan Kristianto,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

Sumber La Liga


KOMPAS.com - La Liga atau kompetisi tertinggi Liga Spanyol tengah memasuki jornada ketiga pada akhir pekan ini

Sebanyak 10 pertandingan Liga Spanyol bergulir pada Sabtu (26/9/2020) hingga Senin (28/9/2020) WIB.

Pada pekan ketiga Liga Spanyol ini, empat klub akan melakoni laga perdana mereka. Empat klub itu adalah Barcelona, Atletico Madrid, Sevilla dan Elche.

Barcelona, Atletico dan Sevilla baru melakoni laga perdana di Liga Spanyol di jornada ketiga ini karena mereka mendapat waktu isitirahat tambahan.

Pihak La Liga memberikan jatah libur ekstra karena ketiga klub tersebut melaju jauh di Liga Champions dan Liga Europa musim lalu.

Baca juga: Janji Luis Suarez Jika Bertemu Lionel Messi dalam Laga Barcelona Vs Atletico

Sementara Elche baru melakoni laga perdana karena Barcelona dan Sevilla yang merupakan lawannya di pekan pertama dan kedua masih dalam masa istirahat.

Pada pekan ketiga Liga Spanyol ini dibuka dengan laga Deportivo Alaves kontra Getafe di Stadion Mendizorroza, Sabtu (26/9/2020) mulai pukul 18.00 WIB.

Kemudian laga dilanjutkan dengan duel Valencia CF melawan SD Huesca di Stadion Mestalla, mulai pukul 21.00 WIB.

Seusai laga tersebut, duel Elche kontra Real Sociedad di Stadion Martinez Valero, akan dimulai pukul 23.30 WIB.

Pada Minggu (27/9/2020) dini hari hingga malam hari WIB, jadwal Liga Spanyol dilanjutkan dengan enam pertandingan.

Baca juga: Resmi, Luis Suarez Teken Kontrak Dua Tahun di Atletico Madrid

Partai pertama adalah duel Real Betis vs Real Madrid di Stadion Benito Villamarin, mulai pukul 02.00 WIB.

Pada sore harinya, laga dilanjutkan dengan duel Osasuna melawan Levante, mulai pukul 17.00 WIB.

Kemudian dilanjutkan dengan duel Eibar vs Athletic Bilbao, mulai pukul 19.00 WIB.

Berselang dua jam kemudian, partai selanjutnya mempertemukan Atletico Madrid melawan Granada, dimulai pukul 21.00 WIB.

Seusai laga tersebut, pertandingan dilanjutkan dengan dua partai yang berlangsung serempak, yakni duel Cadiz vs Sevilla dan Real Valladolid vs Celta Vigo, yang dimulai pukul 23.30 WIB.

Baca juga: Curhat Gareth Bale Soal Perlakuan Buruk Zidane dan Fans Real Madrid

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Liga Italia
Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Liga Champions
Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com